Advanced Commentary

Teks -- Yohanes 15:1-7 (TB)

Konteks
Pokok anggur yang benar
15:1 "Akulah pokok anggur yang benar dan Bapa-Kulah pengusahanya . [ ] 15:2 Setiap ranting pada-Ku yang tidak berbuah , dipotong-Nya dan setiap ranting yang berbuah , dibersihkan-Nya , supaya ia lebih banyak berbuah . [ ] 15:3 Kamu memang sudah bersih karena firman yang telah Kukatakan kepadamu . [ ] 15:4 Tinggallah di dalam Aku dan Aku di dalam kamu . Sama seperti ranting tidak dapat berbuah dari dirinya sendiri , kalau ia tidak tinggal pada pokok anggur , demikian juga kamu tidak berbuah, jikalau kamu tidak tinggal di dalam Aku . 15:5 Akulah pokok anggur dan kamulah ranting-rantingnya . Barangsiapa tinggal di dalam Aku dan Aku di dalam dia , ia berbuah banyak , sebab di luar Aku kamu tidak dapat berbuat apa-apa . [ ] 15:6 Barangsiapa tidak tinggal di dalam Aku , ia dibuang ke luar seperti ranting dan menjadi kering , kemudian dikumpulkan orang dan dicampakkan ke dalam api lalu dibakar . [ ] 15:7 Jikalau kamu tinggal di dalam Aku dan firman-Ku tinggal di dalam kamu , mintalah apa saja yang kamu kehendaki , dan kamu akan menerimanya . [ ]

Perikop

TB

Kamus Alkitab

Gambar

Himne

(Catatan: Pada kondisi "aktif" atau "on", lagu himne akan diputar secara otomatis ketika mouse hover pada sebuah judul himne)
  • Biar'Ku Tumbuh di BatangMu [KJ.309]
  • Kami Berdoa, Ya Roh Kudus [KJ.230]
  • Majulah, Majulah [KJ.253]
  • Serahkan pada Tuhan [KJ.417]
  • T'rang Bintang Fajar Berseri [KJ.139]
  • Tinggallah dalam Yesus [KJ.356]
  • [Yoh 15:4] Old Year Now Hath Passed Away, The
  • [Yoh 15:5] I Am The Vine
  • [Yoh 15:5] O Will Of God Beneath Our Life

Pertanyaan-Pertanyaan

Ilustrasi Khotbah

Perlunya Pemangkasan; Berbuah; Buah Roh; Bersama Yesus; Kasih yang Berkorban; Belajar dari Leandra; Jaringan Relasi; Menghasilkan Anggur; Orang Kristiani yang Layu; Pemangkasan; Pekerjaan Allah; Dalam Hangat Mentari; Mentalitas Konsumen; Dalam Kehangatan Kasih-Nya; Melakukan Hal yang Mustahil; Doa Kereta Kuda; Kesenangan Vs. Sukacita; Menolong Diri Sendiri; Perjamuan Suci di Bulan

Resources/Books

Analisa Topikal terhadap Alkitab (Elwell)

Belajar Sendiri Bahasa Yunani (Yoppi)

  • 15:1 Έγω ειvμι η αμπελος η αvληθινη, και ο πατηρ μου ο γεωργος εvστιν. "Akulah pokok anggur yang benar dan Bapa-Kulah petaninya." ...
  • Kata benda berakhiran -ος Maskulin: 20 kata (lanjutan) ...
  • Kata benda yang kata dasarnya berakhir dengan konsonan Model 1: kata dasarnya berakhir dengan -ματ Neuter: 22 kata Genitif.: _ος ...
  • συ, σου, υμεις, υμων, engkau (tg.); kamu (jm.)   ...
  • Kata ganti intensif: 1 kata αυvτος, ηv, το ...
  • Kata ganti refleksif, resiprok dan relatif: 7 kata εvμαυ...
  • Kata sifat dengan tiga pola deklensi (lanjutan) Bagian I: 20 kata ...
  • Kata sifat dengan dua pola deklensi: 18 kata αδικος, ...
  • Penggunaan 1: ukuran dan perbandingan 19:39 .... φερων μιγμα σμυρνης και αvλοης ως λιτρας εκατον. ....Ia membawa cam...
  • Keterangan waktu dan frekuensi: 23 kata νυν ...
  • Modus berfungsi menuangkan secara gramatikal perspektif pemakai bahasa dalam hubungan dengan realita. Modus dalam bahasa Yunani dibagi menjadi empat (atau lima dengan future): a. Modus indikati...
  • Berikut ini diberikan daftar kerja yang sudah kita kenal, yang bentuk indikatif perfect atau pluperfect aktif-nya muncul dalam PB. Kata kerja lain yang juga muncul adalah kata kerja deponen dan kata kerja -μι yang belum kit...
  • Indikatif aorist middle αvνειλατο dari αvναιρε...
  • Bacalah seluruh pasal 15 dari Injil Yohanes. Carilah dan tandai bentuk imperatif present dari kata-kata kerja yang sudah Anda kenal dari daftar kosakata.
  • Kata kerja khusus: 3 kata ιδε ...
  • Modus subjunktif pada umumnya digunakan untuk menyatakan proyeksi dan bukan pernyataan. Karena itu kerapkali ia menggunakan partikel kemungkinan αν (lihat Buku I Bab 28). Dalam hal proyeksi ini, tingkat kepastian modus subj...
  • Subjunktif present aktif 1 ...
Kembali ke Halaman Tafsiran/Catatan


TIP #04: Coba gunakan range (OT dan NT) pada Pencarian Khusus agar pencarian Anda lebih terfokus. [SEMUA]
dibuat dalam 0.08 detik
dipersembahkan oleh YLSA