Advanced Commentary

Teks -- Yohanes 8:43-59 (TB)

Konteks
8:43 Apakah sebabnya kamu tidak mengerti bahasa-Ku ? Sebab kamu tidak dapat menangkap firman-Ku . 8:44 Iblislah yang menjadi bapamu dan kamu ingin melakukan keinginan-keinginan bapamu . Ia adalah pembunuh manusia sejak semula dan tidak hidup dalam kebenaran , sebab di dalam dia tidak ada kebenaran . Apabila ia berkata dusta , ia berkata atas kehendaknya sendiri , sebab ia adalah pendusta dan bapa segala dusta. [ ] 8:45 Tetapi karena Aku mengatakan kebenaran kepadamu, kamu tidak percaya kepada-Ku . [ ] 8:46 Siapakah di antaramu yang membuktikan bahwa Aku berbuat dosa ? Apabila Aku mengatakan kebenaran , mengapakah kamu tidak percaya kepada-Ku ? [ ] 8:47 Barangsiapa berasal dari Allah , ia mendengarkan firman Allah ; itulah sebabnya kamu tidak mendengarkannya , karena kamu tidak berasal dari Allah ." [ ]
Yesus sudah ada sebelum Abraham
8:48 Orang-orang Yahudi menjawab Yesus : "Bukankah benar kalau kami katakan bahwa Engkau orang Samaria dan kerasukan setan ?" [ ] 8:49 Jawab Yesus : "Aku tidak kerasukan setan , tetapi Aku menghormati Bapa-Ku dan kamu tidak menghormati Aku . 8:50 Tetapi Aku tidak mencari hormat bagi-Ku : ada Satu yang mencarinya dan Dia juga yang menghakimi . 8:51 Aku berkata kepadamu : Sesungguhnya barangsiapa menuruti firman-Ku , ia tidak akan mengalami maut sampai selama-lamanya ." 8:52 Kata orang-orang Yahudi kepada-Nya : "Sekarang kami tahu , bahwa Engkau kerasukan setan . Sebab Abraham telah mati dan demikian juga nabi-nabi , namun Engkau berkata : Barangsiapa menuruti firman-Ku , ia tidak akan mengalami maut sampai selama-lamanya . 8:53 Adakah Engkau lebih besar dari pada bapa kita Abraham , yang telah mati ! Nabi-nabipun telah mati ; dengan siapakah Engkau samakan diri-Mu ?" [ ] 8:54 Jawab Yesus : "Jikalau Aku memuliakan diri-Ku sendiri , maka kemuliaan-Ku itu sedikitpun tidak ada artinya . Bapa-Kulah yang memuliakan Aku , tentang siapa kamu berkata : Dia adalah Allah kami , [ ] 8:55 padahal kamu tidak mengenal Dia , tetapi Aku mengenal Dia . Dan jika Aku berkata : Aku tidak mengenal Dia , maka Aku adalah pendusta , sama seperti kamu , tetapi Aku mengenal Dia dan Aku menuruti firman-Nya . [ ] 8:56 Abraham bapamu bersukacita bahwa ia akan melihat hari-Ku dan ia telah melihatnya dan ia bersukacita ." 8:57 Maka kata orang-orang Yahudi itu kepada-Nya : "Umur-Mu belum sampai lima puluh tahun dan Engkau telah melihat Abraham ?" 8:58 Kata Yesus kepada mereka : "Aku berkata kepadamu , sesungguhnya sebelum Abraham jadi , Aku telah ada ." 8:59 Lalu mereka mengambil batu untuk melempari Dia ; tetapi Yesus menghilang dan meninggalkan Bait Allah . [ ]

Perikop

TB

Kamus Alkitab

selebihnya

Gambar

Himne

(Catatan: Pada kondisi "aktif" atau "on", lagu himne akan diputar secara otomatis ketika mouse hover pada sebuah judul himne)
  • [Yoh 8:58] Ere The Blue Heav’ns Were Stretched Abroad
  • [Yoh 8:58] Life Of Ages, Richly Poured
  • [Yoh 8:58] O Thou, The Eternal Son Of God

Pertanyaan-Pertanyaan

Ilustrasi Khotbah

Saya Tertipu; Hati Nurani yang Murni; Kekaguman Menjadi Pujian; Siapakah Allah Itu?; Dalih Kemunafikan; Tatkala Anda Ragu; Anda Suka Berdusta?; Mangkuk Sup Iblis; Hanya Kebenaran

Resources/Books

Analisa Topikal terhadap Alkitab (Elwell)

Belajar Sendiri Bahasa Yunani (Yoppi)

  • Terdapat dua kategori number dalam bahasa Yunani: tunggal (singular) dan jamak (plural). Kategori lain yang sudah dibatasi penggunaannya selama zaman Yunani klasik adalah dual (bahasa Ibrani menggunakan kategori ketiga ini). ...
  • Tabel di bawah ini memperlihatkan daftar kata dari sebagian kata benda maskulin deklensi kedua. Penyusunan kata dilakukan berdasarkan kekerapannya muncul dalam PB. Jadi, 20 kata di bawah ini merupakan kata-kata benda maskulin...
  • Kata benda berakhiran -ον Neuter: 20 kata ...
  • Kata benda berakhiran _ια dan _ρα Feminin: 20 kata ...
  • Kata benda berakhiran -ης Maskulin: 20 kata ...
  • Kata benda yang kata dasarnya berakhir dengan konsonan Model 1: kata dasarnya berakhir dengan -ματ Neuter: 22 kata Genitif.: _ος ...
  • Maskulin: 7 kata ...
  • Dengan kemunculan sebanyak 19.870 kali dalam PB, kata sandang (article) menempati peringkat teratas dalam hal jumlah. Kata sandang berdeklensi seperti kata benda. · Pola deklensi kata sa...
  • Dalam latihan ini hanya kata sandang yang mendahului substantif yang sudah dikenal yang akan digarisbawahi dan ditebalkan. ...
  • Kata ganti orang pertama dan kedua, kepunyaan: 6 kata εvγ...
  • Kata ganti tanya, tak tentu, relatif tak tentu, negatif: 6 kata ...
  • ουv, ουvχ, ουvχι bu...
  • Proper preposition adalah kata depan yang dapat digabungkan pada kata kerja. Namun sifat dan fungsi penggabungan ini baru akan dibahas pada Buku II mengenai Kata Kerja. Di sini hanya akan dipaparkan penggunaan jenis kata depa...
  • Partikel: 9 kata ναι ...
  • Bacalah 8:30-47. Carilah dan tandai partikel dan kata seru yang sudah Anda kenal dari daftar kosakata.
  • Penggunaan 1: penegasan (`sesungguhnya', `bahkan', `juga') 1:20 και. ωμολογησεν και. ουvκ ηvρνησατο, και. ωμολογησεν οτιΈγω ουvκ ειvμι ...
  • Penggunaan: kondisional εvαν biasanya digunakan untuk mengenalkan protasis dalam modus subjunktif. 13:17 ειv ταυτα οιδατε, μακαριοι ε...
  • Kata sambung, bagian I: 17 kata και ...
  • Bacalah 8:48-59. Carilah dan tandai kata-kata sambung yang sudah Anda kenal dari daftar kosakata.
  • Keterangan waktu dan frekuensi: 23 kata νυν ...
  • Kata kerja yang berakhir dengan _γω: 15 kata αγω ...
  • Kata kerja yang berakhir dengan _αω: 26 kata αvγαλλι...
  • Indikatif aorist middle αvνειλατο dari αvναιρε...
  • Subjunktif present aktif 1 ...
  • Subjunktif aorist aktif 1 ...
  • 8:58 ....Άμην αvμην λεγω υμιν, πρινΆβρααμ γενεσθαι εvγω ειvμι. .... "Aku berkata kepadamu, sesungguhnya sebelum Abraham jadi, Aku telah ada." ...
Kembali ke Halaman Tafsiran/Catatan


TIP #31: Tutup popup dengan arahkan mouse keluar dari popup. Tutup sticky dengan menekan ikon . [SEMUA]
dibuat dalam 0.05 detik
dipersembahkan oleh YLSA