Tafsiran/Catatan
Perjanjian Lama :
Kejadian
Keluaran
Imamat
Bilangan
Ulangan
Yosua
Hakim-hakim
Rut
1 Samuel
2 Samuel
1 Raja-raja
2 Raja-raja
1 Tawarikh
2 Tawarikh
Ezra
Nehemia
Ester
Ayub
Mazmur
Amsal
Pengkhotbah
Kidung Agung
Yesaya
Yeremia
Ratapan
Yehezkiel
Daniel
Hosea
Yoel
Amos
Obaja
Yunus
Mikha
Nahum
Habakuk
Zefanya
Hagai
Zakharia
Maleakhi

Teks -- Kejadian 20:8-18 (TB)

Tampilkan Strong
Konteks
20:8 Keesokan harinya pagi-pagi Abimelekh memanggil semua hambanya dan memberitahukan seluruh peristiwa itu kepada mereka , lalu sangat takutlah orang-orang itu.
20:9 Kemudian Abimelekh memanggil Abraham dan berkata kepadanya: "Perbuatan apakah yang kaulakukan ini terhadap kami, dan kesalahan apakah yang kulakukan terhadap engkau, sehingga engkau mendatangkan dosa besar atas diriku dan kerajaanku ? Engkau telah berbuat hal-hal yang tidak patut kepadaku ."
20:10 Lagi kata Abimelekh kepada Abraham : "Apakah maksudmu , maka engkau melakukan hal ini ?"
20:11 Lalu Abraham berkata : "Aku berpikir : Takut akan Allah tidak ada di tempat ini ; tentulah aku akan dibunuh karena isteriku .
20:12 Lagipula ia benar-benar saudaraku , anak ayahku , hanya bukan anak ibuku , tetapi kemudian ia menjadi isteriku .
20:13 Ketika Allah menyuruh aku mengembara keluar dari rumah ayahku , berkatalah aku kepada isteriku: Tunjukkanlah kasihmu kepadaku , yakni: katakanlah tentang aku di tiap-tiap tempat di mana kita tiba : Ia saudaraku ."
20:14 Kemudian Abimelekh mengambil kambing domba dan lembu sapi , hamba laki-laki dan perempuan , lalu memberikan semuanya itu kepada Abraham ; Sara , isteri Abraham, juga dikembalikannya kepadanya.
20:15 Dan Abimelekh berkata : "Negeriku ini terbuka untuk engkau; menetaplah , di mana engkau suka ."
20:16 Lalu katanya kepada Sara : "Telah kuberikan kepada saudaramu seribu syikal perak , itulah bukti kesucianmu bagi semua orang yang bersama-sama dengan engkau. Maka dalam segala hal engkau dibenarkan ."
20:17 Lalu Abraham berdoa kepada Allah , dan Allah menyembuhkan Abimelekh dan isterinya dan budak-budaknya perempuan , sehingga mereka melahirkan anak.
20:18 Sebab tadinya TUHAN telah menutup kandungan setiap perempuan di istana Abimelekh karena Sara , isteri Abraham itu.




Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus

Nama Orang dan Nama Tempat:
Topik/Tema Kamus:
Abimelekh |
Berita Ganda |
Pentateukh |
Abraham |
Sara |
Domba |
Doa |
Hadiah |
Kawin, Perkawinan |
Lembu |
selebihnya


kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)
Jerusalem: Kej 20:1-18 - -- Ceritera yang berasal dari tradisi Elohista ini sejalan dengan Kej 12:10-20. Hanya ditambah beberapa unsur yang menyatakan rasa susila yang sudah lebi...
Ceritera yang berasal dari tradisi Elohista ini sejalan dengan Kej 12:10-20. Hanya ditambah beberapa unsur yang menyatakan rasa susila yang sudah lebih maju.

Jerusalem: Kej 20:16 - itulah bukti .... Terjemahan ini tidak pasti. Naskah Ibrani agaknya rusak. Secara harafiah: itulah penutup mata bagi semua yang ada bersama-sama engkau dan ....(?). Per...
Terjemahan ini tidak pasti. Naskah Ibrani agaknya rusak. Secara harafiah: itulah penutup mata bagi semua yang ada bersama-sama engkau dan ....(?). Perak itu diberi sebagai semacam pemulihan dan penyilih.

Jerusalem: Kej 20:17 - melahirkan anak Abimelekh beserta isteri-isterinya tertimpa impotensi dan kemandulan. Ayat 18 Kej 20:18 merupakan sebuah sisipan yang menjelaskan Kej 20:17.
Ende -> Kej 20:16
Ende: Kej 20:16 - -- Uang mendjadi sematjam "ganti-kerugian", agar supaja kaum-kerabat Sara djangan
teringat lagi akan kedjadian jang tidak menjenangkan ini.
Uang mendjadi sematjam "ganti-kerugian", agar supaja kaum-kerabat Sara djangan teringat lagi akan kedjadian jang tidak menjenangkan ini.
Endetn -> Kej 20:16
Endetn: Kej 20:16 - Didepan semua orang engkau telah dipulihkan diperbaiki. Terdj. lain: "dan dalam semuanja engkau...." Hibrani tidak terang.
diperbaiki. Terdj. lain: "dan dalam semuanja engkau...." Hibrani tidak terang.

Ref. Silang FULL: Kej 20:11 - akan Allah // karena isteriku · akan Allah: Kej 42:18; Neh 5:15; Ayub 31:23; Mazm 36:2; Ams 16:6
· karena isteriku: Kej 12:12; Kej 12:12; Kej 31:31


Ref. Silang FULL: Kej 20:13 - aku mengembara // dari rumah · aku mengembara: Ul 26:5; 1Taw 16:20; Yes 30:28; 63:17
· dari rumah: Kej 12:1; Kej 12:1
· aku mengembara: Ul 26:5; 1Taw 16:20; Yes 30:28; 63:17

Ref. Silang FULL: Kej 20:14 - Kemudian Abimelekh // kepada Abraham · Kemudian Abimelekh: Kej 20:2; Kej 20:2
· kepada Abraham: Kej 12:16; Kej 12:16



buka semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry -> Kej 20:8-13; Kej 20:14-18
Matthew Henry: Kej 20:8-13 - Perlakuan Abimelekh terhadap Abraham Perlakuan Abimelekh terhadap Abraham (Kejadian 20:8-13)
...

Matthew Henry: Kej 20:14-18 - Kebaikan Abimelekh kepada Abraham Kebaikan Abimelekh kepada Abraham (Kejadian 20:14-18)
...
SH: Kej 20:1-18 - Kasih Allah atas orang kafir (Minggu, 9 Mei 2004) Kasih Allah atas orang kafir
Kasih Allah atas orang kafir.
Perikop ini sepintas mirip dengan kisah Ab...

SH: Kej 20:1-18 - Hubungan dengan Tuhan (Jumat, 27 Mei 2011) Hubungan dengan Tuhan
Judul: Hubungan dengan Tuhan
Perikop yang kita baca ini menyodorkan dua tokoh ya...

SH: Kej 20:1-18 - Allah Bertindak dalam Kelemahan Kita (Kamis, 14 Juni 2018) Allah Bertindak dalam Kelemahan Kita
Ada banyak orang yang mengaku percaya Kristus, namun hidupnya berada dalam k...
Utley -> Kej 20:8-18
Topik Teologia: Kej 20:8 - -- Umat Manusia Pada Umumnya
Natur yang Terkait dari Umat Manusia
Israel sebagai Kesatuan yang Terkait
Individu Merep...

Topik Teologia: Kej 20:9 - -- Umat Manusia Pada Umumnya
Natur yang Terkait dari Umat Manusia
Israel sebagai Kesatuan yang Terkait
Individu Merep...
