Tafsiran/Catatan
Perjanjian Lama :
Kejadian
Keluaran
Imamat
Bilangan
Ulangan
Yosua
Hakim-hakim
Rut
1 Samuel
2 Samuel
1 Raja-raja
2 Raja-raja
1 Tawarikh
2 Tawarikh
Ezra
Nehemia
Ester
Ayub
Mazmur
Amsal
Pengkhotbah
Kidung Agung
Yesaya
Yeremia
Ratapan
Yehezkiel
Daniel
Hosea
Yoel
Amos
Obaja
Yunus
Mikha
Nahum
Habakuk
Zefanya
Hagai
Zakharia
Maleakhi

Teks -- Matius 11:1-5 (TB)

Tampilkan Strong
Konteks
11:1 Setelah Yesus selesai berpesan kepada kedua belas murid-Nya , pergilah Ia dari sana untuk mengajar dan memberitakan Injil di dalam kota-kota mereka .
Yesus dan Yohanes Pembaptis
11:2 Di dalam penjara Yohanes mendengar tentang pekerjaan Kristus ,
11:3 lalu menyuruh murid-muridnya bertanya kepada-Nya : "Engkaukah yang akan datang itu atau haruskah kami menantikan orang lain ?"
11:4 Yesus menjawab mereka : "Pergilah dan katakanlah kepada Yohanes apa yang kamu dengar dan kamu lihat :
11:5 orang buta melihat , orang lumpuh berjalan , orang kusta menjadi tahir , orang tuli mendengar , orang mati dibangkitkan dan kepada orang miskin diberitakan kabar baik .




Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus

Nama Orang dan Nama Tempat:
Topik/Tema Kamus:
Yohanes |
Yesus |
Yesus Kristus |
Mujizat |
Penyakit |
Nubuat Tentang Kristus |
Murid |
Kemiskinan |
Nabi |
Berita, Pemberitaan Injil |
Injil |
Kristus, Nabi |
Orang Yahudi |
Penjara |
selebihnya


kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)
BIS -> Mat 11:5
Ialah kota-kota Yahudi.

Jerusalem: Mat 11:3 - -- Meskipun tidak sungguh ragu-ragu tentang Yesus, namun Yohanes Pembaptis sedikit heran, bahwa Mesias ternyata sangat berbeda dengan yang dinantikannya,...
Meskipun tidak sungguh ragu-ragu tentang Yesus, namun Yohanes Pembaptis sedikit heran, bahwa Mesias ternyata sangat berbeda dengan yang dinantikannya, bdk Mat 3:10-12.

Jerusalem: Mat 11:4-5 - -- Dengan menunjuk pada nubuat Yesaya, Yesus menyatakan bahwa zaman Mesias benar-benar dimulai,tetapi dengan jalan karunia dan keselamatan dan tidak deng...
Dengan menunjuk pada nubuat Yesaya, Yesus menyatakan bahwa zaman Mesias benar-benar dimulai,tetapi dengan jalan karunia dan keselamatan dan tidak dengan jalan kekerasan dan hukuman. Bdk Luk 4:17-21
Ende -> Mat 11:3
Ende: Mat 11:3 - Hendak menanjakan Mungkin Joanes heran dan ragu-ragu mengapa Jesus belum
bertindak sebagai Mesias dengan setegas-tegasnja dan belum mulai memerintah.
Tetapi mungkin pul...
Mungkin Joanes heran dan ragu-ragu mengapa Jesus belum bertindak sebagai Mesias dengan setegas-tegasnja dan belum mulai memerintah. Tetapi mungkin pula ia ingin murid-muridnja diperkenalkan dengan Jesus dan nanti mendjadi muridnja. Jesus mendjawab dengan menundjuk kepada nubuat nabi Isaias tentang "Mesias" (Yes 35:5-6 dan Yes 61:1).

Ref. Silang FULL: Mat 11:2 - dalam penjara // Yohanes · dalam penjara: Mat 14:3
· Yohanes: Mat 3:1; Mat 3:1

kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per Ayat)

buka semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry -> Mat 11:1-6
Matthew Henry: Mat 11:1-6 - Murid-murid Yohanes Datang kepada Kristus
Dalam pasal ini diceritakan tentang:
I. Ketekunan yang tidak jemu-...
SH: Mat 10:24--11:1 - Murid Kristus: ciri dan hubungannya dengan Yesus (Minggu, 28 Januari 2001) Murid Kristus: ciri dan hubungannya dengan Yesus
Murid Kristus: ciri dan hubungannya dengan Yesus.
Sepert...

SH: Mat 11:1-15 - Mengatasi ragu dan bimbang (Rabu, 26 Januari 2005) Mengatasi ragu dan bimbang
Mengatasi ragu dan bimbang.
Yohanes pembaptis dipenjarakan karena berani m...

SH: Mat 11:1-19 - Dari ragu sampai percaya (Minggu, 31 Januari 2010) Dari ragu sampai percaya
Judul: Dari ragu sampai percaya
Mengapa Yohanes meragukan Yesus sebagai Mesia...

SH: Mat 10:34--11:1 - Dua kutub yang bertolak-belakang. (Minggu, 18 Januari 1998) Dua kutub yang bertolak-belakang.
Dua kutub yang bertolak-belakang. Para malaikat di padang Efrata men...

SH: Mat 10:34--11:1 - Kasih yang Ditinggalkan (Senin, 18 Januari 2021) Kasih yang Ditinggalkan
Talmud adalah catatan diskusi para rabi Yahudi. Di dalam Talmud, Rabi Nehorai mengatakan,...

SH: Mat 10:34--11:1 - Kesungguhan dalam Mengikut Yesus (Minggu, 29 Agustus 2021) Kesungguhan dalam Mengikut Yesus
Siapa saja yang mengasihi bapa atau ibunya dan anaknya laki-laki atau perempuan ...

SH: Mat 10:34-42 - Memilih Kristus tidak sia-sia (Selasa, 25 Januari 2005) Memilih Kristus tidak sia-sia
Memilih Kristus tidak sia-sia.
Sekilas tampak, perkataan Kristus membaw...

SH: Mat 10:34-42 - Konsekuensi dan upah! (Jumat, 29 Januari 2010) Konsekuensi dan upah!
Judul: Konsekuensi dan upah!
Mengikut Yesus pasti ada konsekuensinya. Beberapa t...

SH: Mat 11:2-19 - Kebimbangan adalah manusiawi. (Senin, 19 Januari 1998) Kebimbangan adalah manusiawi.
Kebimbangan adalah manusiawi. Yohanes Pembaptis adalah seorang nabi besa...

SH: Mat 11:2-19 - Siapakah Mesias itu? (Senin, 29 Januari 2001) Siapakah Mesias itu?
Siapakah Mesias itu? Kekecewaan dan oposisi terhadap
Kerajaan Allah yang diberitakan...

SH: Mat 11:2-19 - Ketika keraguan datang (Sabtu, 26 Januari 2013) Ketika keraguan datang
Judul: Ketika keraguan datang
Sungguh pun mengaku orang beriman, dalam situasi ...

SH: Mat 11:2-19 - Tidak Menolak Allah (Selasa, 31 Januari 2017) Tidak Menolak Allah
Ada seorang ibu kecewa dengan sikap hamba Tuhan sehingga ia menolak ke gereja lagi. Berulang ...

SH: Mat 11:2-19 - Menghadapi Cibiran (Selasa, 19 Januari 2021) Menghadapi Cibiran
Sebuah kabar baik ternyata belum tentu diterima oleh semua orang. Selalu ada pihak-pihak yang ...

SH: Mat 11:2-19 - Janganlah Meragukan Tuhan Yesus (Senin, 30 Agustus 2021) Janganlah Meragukan Tuhan Yesus
Firman Tuhan hari ini mengisahkan pertanyaan dari Yohanes Pembaptis kepada Tuhan ...
Topik Teologia: Mat 11:2 - -- Pekerjaan-Pekerjaan Allah
Pemeliharaan Allah
Mujizat-mujizat sebagai Pemeliharaan Khusus dari Allah
Tujuan Mujizat...


Topik Teologia: Mat 11:5 - -- Yesus Kristus
Nubuat-nubuat tentang Kristus
Keilahian Kristus
Pekerjaan-Pekerjaan Allah
Pemelihar...
TFTWMS -> Mat 11:1-3; Mat 11:4-6
TFTWMS: Mat 11:1-3 - Pertanyaan Yohanes PERTANYAAN YOHANES (Matius 11:1-3)
1 Setelah Yesus selesai berpesan ...
