
Teks -- Matius 8:11 (TB)





Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus



kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)
Full Life -> Mat 5:1--8:28
Full Life: Mat 5:1--8:28 - KHOTBAH DI BUKIT.
Nas : Mat 5:1-7:29
Pasal Mat 5:1-7:29, yang biasanya disebut Khotbah Kristus di
Bukit, berisi penyataan dari prinsip-prinsip kebenaran Allah dengan...
Nas : Mat 5:1-7:29
Pasal Mat 5:1-7:29, yang biasanya disebut Khotbah Kristus di Bukit, berisi penyataan dari prinsip-prinsip kebenaran Allah dengan mana semua orang Kristen harus hidup oleh iman kepada Anak Allah (Gal 2:20) dan oleh kuasa Roh Kudus yang tinggal di dalam diri kita (Rom 8:2-14; Gal 5:16-25). Semua orang yang menjadi anggota Kerajaan Allah harus lapar dan haus akan kebenaran yang diajarkan dalam Khotbah Kristus
(lihat cat. --> Mat 5:6).
[atau ref. Mat 5:6]
Jerusalem -> Mat 8:11
Jerusalem: Mat 8:11 - bersantap harafiah: berbaring makan, sesuai dengan adat kebiasaan Yunani-Romawi yang di zaman Yesus sudah diambil alih oleh orang Yahudi. Sesuai dengan Yes 25:6...
harafiah: berbaring makan, sesuai dengan adat kebiasaan Yunani-Romawi yang di zaman Yesus sudah diambil alih oleh orang Yahudi. Sesuai dengan Yes 25:6; Yes 55:1-2; Maz 22:27 dll orang Yahudi sering kali melukiskan sukacita zaman Mesias sebagai sebuah perjamuan pesta: bdk Mat 22:2-14; Mat 26:29 dsj; Luk 14:15; Wah 3:20; Wah 19:9.
Ende -> Mat 8:11
Ende: Mat 8:11 - Banjak dari Timur dan Barat jaitu "banjak orang kafir", "Putera-putera
keradjaan", ialah orang Jahudi, jang dari semula telah dipilih dan dipelihara
Allah untuk pertama-tama masu...
jaitu "banjak orang kafir", "Putera-putera keradjaan", ialah orang Jahudi, jang dari semula telah dipilih dan dipelihara Allah untuk pertama-tama masuk keradjaan Allah jang baru.
Ref. Silang FULL -> Mat 8:11
Ref. Silang FULL: Mat 8:11 - dan Barat // Kerajaan Sorga · dan Barat: Mazm 107:3; Yes 49:12; 59:19; Mal 1:11
· Kerajaan Sorga: Luk 13:29
· dan Barat: Mazm 107:3; Yes 49:12; 59:19; Mal 1:11
· Kerajaan Sorga: Luk 13:29

kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per Ayat)

buka semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry -> Mat 8:5-13
Matthew Henry: Mat 8:5-13 - Kristus Menyembuhkan Hamba Seorang Perwira Kristus Menyembuhkan Hamba Seorang Perwira (8:5-13)
...
SH: Mat 8:1-17 - Kuasa pemulih hidup. (Jumat, 10 Januari 1998) Kuasa pemulih hidup.
Kuasa pemulih hidup. Kristus berkuasa bukan saja menyembuhkan badan, tetapi juga ...

SH: Mat 8:1-17 - Jika Tuan mau (Sabtu, 20 Januari 2001) Jika Tuan mau
Jika Tuan mau. Argumentasi yang biasanya diajukan oleh
orang tidak percaya adalah jika Alla...

SH: Mat 8:1-17 - Mukjizat menyatakan apa tentang Yesus? (Senin, 17 Januari 2005) Mukjizat menyatakan apa tentang Yesus?
Mukjizat menyatakan apa tentang Yesus?
Kebanyakan orang, terma...

SH: Mat 8:1-17 - Anugerah untuk semua (Selasa, 19 Januari 2010) Anugerah untuk semua
Judul: Anugerah untuk semua
Untuk siapa tangan kasih dan kuasa Tuhan yang berotor...

SH: Mat 8:1-17 - Jadilah Seperti Engkau Percaya (Jumat, 20 Januari 2017) Jadilah Seperti Engkau Percaya
Krisis kepercayaan terjadi saat seseorang ragu dengan apa yang dipercayainya terny...

SH: Mat 8:1-27 - Karya Raja surga (Jumat, 18 Januari 2013) Karya Raja surga
Judul: Karya Raja surga
Matius mengatur Injilnya secara berselang-seling antara penga...
