kecilkan semua  

Teks -- Markus 15:16-20 (TB)

Tampilkan Strong
Konteks
Yesus diolok-olokkan
15:16 Kemudian serdadu-serdadu membawa Yesus ke dalam istana, yaitu gedung pengadilan, dan memanggil seluruh pasukan berkumpul. 15:17 Mereka mengenakan jubah ungu kepada-Nya, menganyam sebuah mahkota duri dan menaruhnya di atas kepala-Nya. 15:18 Kemudian mereka mulai memberi hormat kepada-Nya, katanya: "Salam, hai raja orang Yahudi!" 15:19 Mereka memukul kepala-Nya dengan buluh, dan meludahi-Nya dan berlutut menyembah-Nya.
Yesus disalibkan
15:20 Sesudah mengolok-olokkan Dia mereka menanggalkan jubah ungu itu dari pada-Nya dan mengenakan pula pakaian-Nya kepada-Nya. (#15-#20b) Kemudian Yesus dibawa ke luar untuk disalibkan.
Paralel   Ref. Silang (TSK)   Ref. Silang (FULL)   ITL  

Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus

Nama Orang dan Nama Tempat:
 · Yahudi the Jewish religion/beliefs
 · Yehuda the son of Jacob and Leah; founder of the tribe of Judah,a tribe, the land/country,a son of Joseph; the father of Simeon; an ancestor of Jesus,son of Jacob/Israel and Leah; founder of the tribe of Judah,the tribe of Judah,citizens of the southern kingdom of Judah,citizens of the Persian Province of Judah; the Jews who had returned from Babylonian exile,"house of Judah", a phrase which highlights the political leadership of the tribe of Judah,"king of Judah", a phrase which relates to the southern kingdom of Judah,"kings of Judah", a phrase relating to the southern kingdom of Judah,"princes of Judah", a phrase relating to the kingdom of Judah,the territory allocated to the tribe of Judah, and also the extended territory of the southern kingdom of Judah,the Province of Judah under Persian rule,"hill country of Judah", the relatively cool and green central highlands of the territory of Judah,"the cities of Judah",the language of the Jews; Hebrew,head of a family of Levites who returned from Exile,a Levite who put away his heathen wife,a man who was second in command of Jerusalem; son of Hassenuah of Benjamin,a Levite in charge of the songs of thanksgiving in Nehemiah's time,a leader who helped dedicate Nehemiah's wall,a Levite musician who helped Zechariah of Asaph dedicate Nehemiah's wall


Topik/Tema Kamus: Markus, Injil | Yesus | Pilatus | Yesus Kristus | Sidang, Persidangan Pengadilan | Pretorium | Mahkota | Raja | Salam | selebihnya
Daftar Isi

Catatan Kata/Frasa
Full Life , Ende , Ref. Silang FULL

Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry , SH , Utley

kecilkan semua
Tafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)

Full Life: Mrk 15:17 - MAHKOTA DURI. Nas : Mr 15:17 Lihat cat. --> Mat 27:28-29. [atau ref. Mat 27:28-29]

Nas : Mr 15:17

Lihat cat. --> Mat 27:28-29.

[atau ref. Mat 27:28-29]

Full Life: Mrk 15:20 - DIBAWA KE LUAR UNTUK DISALIBKAN. Nas : Mr 15:20 Lihat cat. --> Mat 27:31. [atau ref. Mat 27:31]

Nas : Mr 15:20

Lihat cat. --> Mat 27:31.

[atau ref. Mat 27:31]

Ende: Mrk 15:16 - Pretorium Balai pengadilan pemerintah Romawi.

Balai pengadilan pemerintah Romawi.

Ref. Silang FULL: Mrk 15:16 - dalam istana · dalam istana: Yoh 18:28,33; 19:9

· dalam istana: Yoh 18:28,33; 19:9

Ref. Silang FULL: Mrk 15:18 - orang Yahudi · orang Yahudi: Mr 15:2; Mr 15:2

· orang Yahudi: Mr 15:2; [Lihat FULL. Mr 15:2]

Ref. Silang FULL: Mrk 15:20 - ke luar · ke luar: Ibr 13:12

· ke luar: Ibr 13:12

buka semua
Tafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat

Matthew Henry: Mrk 15:15-21 - Kristus Dihina dan Dihukum Kristus Dihina dan Dihukum (15:15-21) Dalam pe...

SH: Mrk 15:16-20 - Raja yang dipukul (Rabu, 8 April 2009) Raja yang dipukul Judul: Raja yang dipukul Judul di atas ironis bukan? Seorang raja seharusnya dihorma...

SH: Mrk 15:16-20 - Semua karena kasih (Rabu, 4 April 2012) Semua karena kasih Judul: Semua karena kasih Membaca penggalan perikop ini, membuat hati saya konflik....

SH: Mrk 15:16-20 - Menghormati Yesus Sebagai Raja (Rabu, 23 Maret 2016) Menghormati Yesus Sebagai Raja Setelah Pilatus memutuskan untuk memuaskan hati orang banyak dengan membebaskan Ba...

SH: Mrk 15:16-20 - Hiburan yang Tidak Wajar (Rabu, 28 Maret 2018) Hiburan yang Tidak Wajar Manusia haus akan hiburan. Karena sudah begitu penat bekerja dengan rutinitas yang padat...

SH: Mrk 15:16-20 - Keagungan Mahkota Duri (Rabu, 27 Maret 2024) Keagungan Mahkota Duri Mahkota lazimnya terbuat dari emas dan bertatah permata sebagai tanda kemuliaan dan keagun...

SH: Mrk 15:1-20 - Memilih yang terbaik (Kamis, 17 April 2003) Memilih yang terbaik Memilih yang terbaik. Dalam hidup, kita sering dihadapkan dengan dua pilihan: me...

SH: Mrk 15:20-41 - Jeritan Anak Manusia (Jumat, 18 April 2003) Jeritan Anak Manusia Jeritan Anak Manusia. Dalam perjalanan hidup kita tidak hanya bertemu dengan saa...

SH: Mrk 15:20-32 - Perjumpaan yang berdampak (Kamis, 5 April 2012) Perjumpaan yang berdampak Judul: Perjumpaan yang berdampak Bagaimana kisah Anda pertama kali bertemu Y...

SH: Mrk 15:20-32 - Yesus Disalibkan (Kamis, 24 Maret 2016) Yesus Disalibkan Saatnya telah tiba. Proses penyaliban Yesus dimulai (20a). Di sepanjang jalan menuju salib, Ia d...

SH: Mrk 15:20-32 - Yesus Disalibkan Bagi Kita (Kamis, 29 Maret 2018) Yesus Disalibkan Bagi Kita Menurut hukum Romawi, para terpidana harus memikul salib mereka ke tempat hukuman, tid...

SH: Mrk 15:20-32 - Matinya Simpati dan Empati (Kamis, 28 Maret 2024) Matinya Simpati dan Empati Penyaliban merupakan hukuman yang paling keji pada masa Yesus. Tidak heran, ketika huk...

Utley: Mrk 15:16-20 - --NASKAH NASB (UPDATED): Mr 15:16-20...

buka semua
Pendahuluan / Garis Besar

Full Life: Markus (Pendahuluan Kitab) Penulis : Markus Tema : Yesus, Sang Putra-Hamba Tanggal Penulisan: 55-...

Full Life: Markus (Garis Besar) Garis Besar I. Persiapan untuk Pelayanan Yesus (...

Matthew Henry: Markus (Pendahuluan Kitab) Kita telah mendengar bukti yang diberikan oleh saksi pertama mengenai ajaran dan mujizat Yesus Tuhan kita. Sekarang di sini hadir saksi lain lagi y...

Jerusalem: Markus (Pendahuluan Kitab) INJIL-INJIL SINOPTIK PENGANTAR Ada empat kitab dalam Perjanjian Baru yang ...

Jerusalem: Markus (Pendahuluan Kitab) Injil Karangan Markus Rangka Mrk adalah paling tidak sistematik. Pembukaan injil merangkum pewartaan o...

Ende: Markus (Pendahuluan Kitab) INDJIL JESUS KRISTUS KARANGAN MARKUS KATA PENGANTAR Tentang Pengarang Jang dari semula terkenal sebagai p...

BIS: Markus (Pendahuluan Kitab) KABAR BAIK YANG DISAMPAIKAN OLEH MARKUS PENGANTAR Buku Kabar Baik oleh Markus dimulai dengan pernyataan: "Inil...

Ajaran: Markus (Pendahuluan Kitab) Tujuan Supaya dengan mengenal isi kitab Injil Markus orang-orang Kristen mengerti, bahwa Yesus Kristus adalah Mesias,...

Intisari: Markus (Pendahuluan Kitab) Buku pegangan guru Kristen SIAPAKAH YOHANES MARKUS?1. Dia adalah kemenakan Barnabas (...

Garis Besar Intisari: Markus (Pendahuluan Kitab) [1] PENDAHULUAN Mar 1:1-13...

Advanced Commentary (Kamus, Lagu-Lagu Himne, Gambar, Ilustrasi Khotbah, Pertanyaan-Pertanyaan, dll)


TIP #16: Tampilan Pasal untuk mengeksplorasi pasal; Tampilan Ayat untuk menganalisa ayat; Multi Ayat/Kutipan untuk menampilkan daftar ayat. [SEMUA]
dibuat dalam 0.14 detik
dipersembahkan oleh YLSA