kecilkan semua  

Teks -- 1 Petrus 5:6-14 (TB)

Tampilkan Strong
Konteks
5:6 Karena itu rendahkanlah dirimu di bawah tangan Tuhan yang kuat, supaya kamu ditinggikan-Nya pada waktunya. 5:7 Serahkanlah segala kekuatiranmu kepada-Nya, sebab Ia yang memelihara kamu. 5:8 Sadarlah dan berjaga-jagalah! Lawanmu, si Iblis, berjalan keliling sama seperti singa yang mengaum-aum dan mencari orang yang dapat ditelannya. 5:9 Lawanlah dia dengan iman yang teguh, sebab kamu tahu, bahwa semua saudaramu di seluruh dunia menanggung penderitaan yang sama. 5:10 Dan Allah, sumber segala kasih karunia, yang telah memanggil kamu dalam Kristus kepada kemuliaan-Nya yang kekal, akan melengkapi, meneguhkan, menguatkan dan mengokohkan kamu, sesudah kamu menderita seketika lamanya. 5:11 Ialah yang empunya kuasa sampai selama-lamanya! Amin.
Salam
5:12 Dengan perantaraan Silwanus, yang kuanggap sebagai seorang saudara yang dapat dipercayai, aku menulis dengan singkat kepada kamu untuk menasihati dan meyakinkan kamu, bahwa ini adalah kasih karunia yang benar-benar dari Allah. Berdirilah dengan teguh di dalamnya! 5:13 Salam kepada kamu sekalian dari kawanmu yang terpilih yang di Babilon, dan juga dari Markus, anakku. 5:14 Berilah salam seorang kepada yang lain dengan cium yang kudus. Damai sejahtera menyertai kamu sekalian yang berada dalam Kristus. Amin.
Paralel   Ref. Silang (TSK)   Ref. Silang (FULL)   ITL  

Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus

Nama Orang dan Nama Tempat:
 · Babel members of the nation of Babylon
 · Markus a nephew of Barnabas and companion of Paul; author of the Gospel of Mark
 · Silas a man who went with Peter and Paul on separate missionary journeys
 · Silwanus a man who was a leader in the Jerusalem church chosen to accompany Paul


Topik/Tema Kamus: Petrus (Surat-Surat Petrus) | Singa | Silas | Babel | Coba, Percobaan | Iblis | Perang, Peperangan Orang-Orang Kudus | Babilon | Markus | Iblis (Penggoda) | Yohanes | Bumi | Gelar Dan Nama Yang Diberikan; Kepada Iblis | Iman | Jaga, Berjaga-Jaga | Jemaat | Kasih Karunia | Kuatir | Mulia, Kemulian | Panggil, Panggilan Allah | selebihnya
Daftar Isi

Catatan Kata/Frasa
Full Life , BIS , Jerusalem , Ende , Ref. Silang FULL

Catatan Kata/Frasa
Ref. Silang BIS , Ref. Silang TB

Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry , SH , Utley , Topik Teologia , TFTWMS

kecilkan semua
Tafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)

Full Life: 1Ptr 5:7 - IA YANG MEMELIHARA KAMU. Nas : 1Pet 5:7 Pemeliharaan Allah di tengah-tengah kesulitan setiap anak-Nya adalah suatu kebenaran yang ditekankan sepanjang Firman Allah (lih. Ma...

Nas : 1Pet 5:7

Pemeliharaan Allah di tengah-tengah kesulitan setiap anak-Nya adalah suatu kebenaran yang ditekankan sepanjang Firman Allah (lih. Mazm 27:10; Mazm 37:5; 40:18; 55:23; Mat 6:25-34; 10:29-31; 11:28-30;

lihat cat. --> Fili 4:6).

[atau ref. Fili 4:6]

Semua ketakutan, kekuatiran, dan keprihatinan harus diserahkan sepenuhnya kepada Allah (bd. Mazm 55:23; Luk 12:11-12;

lihat art. PEMELIHARAAN ALLAH).

Full Life: 1Ptr 5:8 - LAWANMU, SI IBLIS. Nas : 1Pet 5:8 Ketika umat manusia jatuh dalam dosa, Iblis menjadi penguasa dunia ini (Yoh 12:31; 14:30; 16:11). Iblis menguasai seluruh dunia (1Yo...

Nas : 1Pet 5:8

Ketika umat manusia jatuh dalam dosa, Iblis menjadi penguasa dunia ini (Yoh 12:31; 14:30; 16:11). Iblis menguasai seluruh dunia (1Yoh 5:19), meronda di bumi, dan menjadi pemimpin dari pasukan roh-roh jahat yang dipakainya untuk memperbudak dan menawan mereka yang di luar Kristus (Ef 2:2;

lihat art. KUASA ATAS IBLIS DAN SETAN-SETAN).

Hanya orang percaya telah dibebaskan dari kuasanya

(lihat art. KERAJAAN ALLAH).

Namun, seperti singa yang mengaum-ngaum, dia tetap menjadi ancaman bagi orang percaya (Mazm 22:14; Yeh 22:25) dan berusaha untuk membinasakan mereka, khususnya melalui pengalaman penderitaan (ayat 1Pet 5:8-10). Iblis akan secara rohani membinasakan seseorang yang meninggalkan perlindungan Allah. Oleh iman kita dalam darah Kristus (Wahy 12:11), peperangan rohani kita oleh Roh Kudus (Ef 6:11-18) dan doa-doa kita kepada Allah (Mat 6:13), kita dilengkapi penuh untuk mengalahkan muslihat Iblis (Ef 6:11), melawan dia dan berdiri teguh dalam iman (ayat 1Pet 5:9). "Roh yang ada di dalam kamu lebih besar daripada roh yang ada di dalam dunia" (1Yoh 4:4).

BIS: 1Ptr 5:13 - Babilon Babilon: Seperti dalam Buku Wahyu, mungkin Babilon menunjuk pada Roma.

Babilon: Seperti dalam Buku Wahyu, mungkin Babilon menunjuk pada Roma.

Jerusalem: 1Ptr 5:6 - pada waktunya Var: pada waktu Ia melawat, bdk 1Pe 2:12.

Var: pada waktu Ia melawat, bdk 1Pe 2:12.

Jerusalem: 1Ptr 5:8 - si Iblis Dapat juga diterjemahkan dengan si Pendakwa, sesuai dengan arti kata yang asli (yang melawan dalam pengadilan). Di sini Iblis berperan sebagai pendakw...

Dapat juga diterjemahkan dengan si Pendakwa, sesuai dengan arti kata yang asli (yang melawan dalam pengadilan). Di sini Iblis berperan sebagai pendakwa/lawan, bdk 1Pe 3:22+; Mat 4:5+. Lihat juga catatan pada Mat 24:42+.

Jerusalem: 1Ptr 5:10 - telah memanggil kamu Var: telah memanggil kita

Var: telah memanggil kita

Jerusalem: 1Ptr 5:10 - dalam Kristus Var: dalam Kristus Yesus

Var: dalam Kristus Yesus

Jerusalem: 1Ptr 5:10 - dan mengokohkan Sejumlah naskah tidak memuat kata ini.

Sejumlah naskah tidak memuat kata ini.

Jerusalem: 1Ptr 5:11 - empunya kuasa Var: empunya kemuliaan dan kuasa.

Var: empunya kemuliaan dan kuasa.

Jerusalem: 1Ptr 5:13 - dari kawanmu Var: dari jemaat kawanmu

Var: dari jemaat kawanmu

Jerusalem: 1Ptr 5:13 - Babilon Ialah nama samaran Roma. Maka yang dimaksudkan ialah jemaat di Roma, Wah 14:8; 16:19; 17:5. "Babilon" mungkin juga mau menyinggung "pembuangan sementa...

Ialah nama samaran Roma. Maka yang dimaksudkan ialah jemaat di Roma, Wah 14:8; 16:19; 17:5. "Babilon" mungkin juga mau menyinggung "pembuangan sementara" yang dialami orang Kristen, 1Pe 1:1+. Gelar "yang terpilih", bdk 2Yo 1:13, menunjukkan Gereja yang terdiri atas orang-orang pilihan, 1Pe 1:1-2; 2:9

Jerusalem: 1Ptr 5:13 - cium yang kudus Bdk Rom 16:16; 1Ko 16:20. Tetapi di sini seharusnya diterjemahkan: cium kasih. Hanya terjemahan Latin (Vlg) terdapat "cium yang kudus"

Bdk Rom 16:16; 1Ko 16:20. Tetapi di sini seharusnya diterjemahkan: cium kasih. Hanya terjemahan Latin (Vlg) terdapat "cium yang kudus"

Jerusalem: 1Ptr 5:13 - Kristus Sejumlah naskah menambah: Yesus

Sejumlah naskah menambah: Yesus

Jerusalem: 1Ptr 5:13 - Amin Banyak naskah tidak memuat kata ini.

Banyak naskah tidak memuat kata ini.

Ende: 1Ptr 5:6 - Tundukkanlah.... Orang kristen hendaknja taat dengan rendah hati kepada perintah-perintah Allah. Dan djika tiba waktunja, kerendahan hati itu akan dibalas oleh Tuhan.

Orang kristen hendaknja taat dengan rendah hati kepada perintah-perintah Allah. Dan djika tiba waktunja, kerendahan hati itu akan dibalas oleh Tuhan.

Ende: 1Ptr 5:12 - -- Ajat ini adalah tulisan tangan Petrus sendiri. Ditulisnja sebagai tanda penghargaan terhadap Silvanus, sekretarisnja.

Ajat ini adalah tulisan tangan Petrus sendiri. Ditulisnja sebagai tanda penghargaan terhadap Silvanus, sekretarisnja.

Ende: 1Ptr 5:13 - -- Petrus mengirim salam dari orang-orang Kristen di Babylon, dan muridnja terkasih Markus.

Petrus mengirim salam dari orang-orang Kristen di Babylon, dan muridnja terkasih Markus.

Ende: 1Ptr 5:14 - Hendaklah... dengan kutjupan sutji Ini adalah suatu tanda bahwa surat-surat dari rasul-rasul lazimnja dibatjakan pada upatjara-upatjara liturgi, dimana umat beriman saling mengutjup, un...

Ini adalah suatu tanda bahwa surat-surat dari rasul-rasul lazimnja dibatjakan pada upatjara-upatjara liturgi, dimana umat beriman saling mengutjup, untuk membaharui semangat persatuan mereka didalam Kristus.

Ref. Silang FULL: 1Ptr 5:6 - pada waktunya · pada waktunya: Ayub 5:11; Yak 4:10

· pada waktunya: Ayub 5:11; Yak 4:10

Ref. Silang FULL: 1Ptr 5:7 - kekuatiranmu kepada-Nya // memelihara kamu · kekuatiranmu kepada-Nya: Mazm 37:5; Mat 6:25 · memelihara kamu: Mazm 55:23; Ibr 13:5

· kekuatiranmu kepada-Nya: Mazm 37:5; Mat 6:25

· memelihara kamu: Mazm 55:23; Ibr 13:5

Ref. Silang FULL: 1Ptr 5:8 - Sadarlah // berjalan keliling // seperti singa · Sadarlah: Kis 24:25; Kis 24:25 · berjalan keliling: Ayub 1:7 · seperti singa: 2Tim 4:17

· Sadarlah: Kis 24:25; [Lihat FULL. Kis 24:25 ]

· berjalan keliling: Ayub 1:7

· seperti singa: 2Tim 4:17

Ref. Silang FULL: 1Ptr 5:9 - Lawanlah dia // dengan iman // menanggung penderitaan · Lawanlah dia: Yak 4:7; Yak 4:7 · dengan iman: Kol 2:5 · menanggung penderitaan: Kis 14:22; Kis 14:22

· Lawanlah dia: Yak 4:7; [Lihat FULL. Yak 4:7 ]

· dengan iman: Kol 2:5

· menanggung penderitaan: Kis 14:22; [Lihat FULL. Kis 14:22]

Ref. Silang FULL: 1Ptr 5:10 - memanggil kamu // kepada kemuliaan-Nya // meneguhkan, menguatkan // seketika lamanya · memanggil kamu: Rom 8:28; Rom 8:28 · kepada kemuliaan-Nya: 2Kor 4:17; 2Tim 2:10 · meneguhkan, menguatkan: Mazm 18:33; 2Tes 2:1...

· memanggil kamu: Rom 8:28; [Lihat FULL. Rom 8:28 ]

· kepada kemuliaan-Nya: 2Kor 4:17; 2Tim 2:10

· meneguhkan, menguatkan: Mazm 18:33; 2Tes 2:17

· seketika lamanya: 1Pet 1:6

Ref. Silang FULL: 1Ptr 5:11 - selama-lamanya! Amin · selama-lamanya! Amin: Rom 11:36; Rom 11:36

· selama-lamanya! Amin: Rom 11:36; [Lihat FULL. Rom 11:36]

Ref. Silang FULL: 1Ptr 5:12 - perantaraan Silwanus // dengan singkat // di dalamnya · perantaraan Silwanus: Kis 15:22; Kis 15:22 · dengan singkat: Ibr 13:22 · di dalamnya: 1Kor 16:13; 1Kor 16:13

· perantaraan Silwanus: Kis 15:22; [Lihat FULL. Kis 15:22 ]

· dengan singkat: Ibr 13:22

· di dalamnya: 1Kor 16:13; [Lihat FULL. 1Kor 16:13]

Ref. Silang FULL: 1Ptr 5:13 - dari Markus · dari Markus: Kis 12:12; Kis 12:12

· dari Markus: Kis 12:12; [Lihat FULL. Kis 12:12 ]

Ref. Silang FULL: 1Ptr 5:14 - yang kudus // Damai sejahtera · yang kudus: Rom 16:16; Rom 16:16 · Damai sejahtera: Ef 6:23; Ef 6:23

· yang kudus: Rom 16:16; [Lihat FULL. Rom 16:16 ]

· Damai sejahtera: Ef 6:23; [Lihat FULL. Ef 6:23]

kecilkan semua
Tafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per Ayat)

Ref. Silang BIS: 1Ptr 5:6 - -- Mat 23:12, Luk 14:11, 18:14

Ref. Silang BIS: 1Ptr 5:12 - -- Kis 15:22, 40

Ref. Silang BIS: 1Ptr 5:13 - -- Kis 12:12, 25, 13:13, 15:37-39, Kol 4:10, Flm 1:24

Ref. Silang TB: 1Ptr 5:6 - -- Mat 23:12, Luk 14:11, 18:14

Ref. Silang TB: 1Ptr 5:12 - -- Kis 15:22, 40

Ref. Silang TB: 1Ptr 5:13 - -- Kis 12:12, 25, 13:13, 15:37-39, Kol 4:10, Flm 1:24

buka semua
Tafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat

Matthew Henry: 1Ptr 5:5-7 - Nasihat untuk Merendahkan Hati Nasihat untuk Merendahkan Hati (5:5-7) ...

Matthew Henry: 1Ptr 5:8-9 - Perintah mengenai Penguasaan Diri dan Kewaspadaan Perintah mengenai Penguasaan Diri dan Kewaspadaan (5:8-9) ...

Matthew Henry: 1Ptr 5:10-14 - Doa Rasul Petrus Doa Rasul Petrus (5:10-14) ...

SH: 1Ptr 5:1-14 - Gaya kepemimpinan Kristiani (Minggu, 18 Juli 1999) Gaya kepemimpinan Kristiani Gaya kepemimpinan Kristiani Kondisi genting, tantangan berat dari pihak ke...

SH: 1Ptr 5:1-7 - Tugas penatua gereja (Senin, 25 Oktober 2004) Tugas penatua gereja Tugas penatua gereja. Jabatan tertentu di kantor swasta/instansi pemerintah seri...

SH: 1Ptr 5:1-11 - Pemimpin ideal (Rabu, 30 November 2011) Pemimpin ideal Judul: Pemimpin ideal Kalau kita ditanya, "Seperti apakah pemimpin yang ideal itu?", te...

SH: 1Ptr 5:1-11 - Jangan Main Perintah! (Senin, 20 Agustus 2018) Jangan Main Perintah! Jangan dengan terpaksa dan mencari keuntungan diri, melainkan dengan sukarela dan pengabdia...

SH: 1Ptr 5:8-14 - Anugerah Allah dalam penderitaan (Selasa, 26 Oktober 2004) Anugerah Allah dalam penderitaan Anugerah Allah dalam penderitaan. Seseorang yang sedang menderita bi...

SH: 1Ptr 5:12-14 - Berani menghadapi penderitaan (Kamis, 1 Desember 2011) Berani menghadapi penderitaan Judul: Berani menghadapi penderitaan Dalam penutup suratnya, Petrus meny...

SH: 1Ptr 5:12-14 - Cium Kudus (Selasa, 21 Agustus 2018) Cium Kudus Dalam budaya Yunani-Romawi kuno, ciuman adalah ekspresi cinta dan kasih sayang yang ditunjukkan kepada...

Utley: 1Ptr 5:6-11 - --NASKAH NASB (UPDATED): 1Pet 5:6-11...

Utley: 1Ptr 5:12-14 - --NASKAH NASB (UPDATED): 1Pet 5:12-14a...

Utley: 1Ptr 5:14 - --NASKAH NASB (UPDATED): 1Pet 5:14b14b ...

Topik Teologia: 1Ptr 5:7 - -- Yesus Kristus Kristus dalam Perjanjian Lama Kristus dalam Paralel Objek yang Diparalelkan dengan Kristus ...

Topik Teologia: 1Ptr 5:8 - -- Makhluk-makhluk Supranatural Setan Dosa Konsekuensi Dosa Dosa Menyebabkan Pencobaan kepada Orang Lai...

Topik Teologia: 1Ptr 5:9 - -- Pekerjaan-Pekerjaan Allah Pemeliharaan Allah Pemeliharaan dan Penderitaan Pemeliharaan-Nya Memperbolehkan Kesengsa...

Topik Teologia: 1Ptr 5:10 - -- Allah yang Berpribadi Allah Sumber Segala Kasih Karunia 1Pe 5:10...

Topik Teologia: 1Ptr 5:11 - -- Kehidupan Kristen: Tanggung Jawab kepada Allah Memuliakan Allah Memuliakan Allah Sarana dari Memuliakan Allah ...

Topik Teologia: 1Ptr 5:12 - -- Allah yang Berpribadi Atribut-Atribut Allah Allah itu Pengasih Kel 34:6...

Topik Teologia: 1Ptr 5:13 - -- Pekerjaan-Pekerjaan Allah Keputusan-keputusan Allah Pemilihan Allah Pemilihan Allah akan Keselamatan Orang-orang P...

Topik Teologia: 1Ptr 5:14 - -- Yesus Kristus Kiasan, Gelar, dan Nama-nama Kristus Kristus Mat 1:16...

TFTWMS: 1Ptr 5:5-8 - Mengenakan Kerendahan Hati MENGENAKAN KERENDAHAN HATI (1 Petrus 5:5-8) 5 Demikian jugalah kamu, ...

TFTWMS: 1Ptr 5:9-11 - Saudaramu Di Seluruh Dunia SAUDARAMU DI SELURUH DUNIA (1 Petrus 5:9-11) 9 Lawanlah dia dengan i...

TFTWMS: 1Ptr 5:12-14 - Kata Penutup Kata Penutup(1 Petrus 5:12-14) 12 Dengan perantaraan Silwanus, yang...

buka semua
Pendahuluan / Garis Besar

Full Life: 1 Petrus (Pendahuluan Kitab) Penulis : Petrus Tema : Menderita bagi Kristus Tanggal Penulisan: 60-6...

Full Life: 1 Petrus (Garis Besar) Garis Besar Salam Kristen (1Pet 1:1-2)...

Matthew Henry: 1 Petrus (Pendahuluan Kitab) Dua surat rasuli yang kita dapati terdaftar dalam kanon Kitab Suci ini ditul...

Jerusalem: 1 Petrus (Pendahuluan Kitab) SURAT-SURAT KATOLIK PENGANTAR Di dalam Perjanjian Baru tercantum tujuh surat yang bukan karangan Rasul...

Ende: 1 Petrus (Pendahuluan Kitab) SURAT PERTAMA SANTU PETRUS KATA PENGANTAR Pengarang Sedjak dari permulaan, Para Bapak Geredja sependapat ...

TFTWMS: 1 Petrus (Pendahuluan Kitab) CARA MEMILIKI AKHIR YANG MENYENANGKAN (1 Petrus 5:6-14) COY ROPER PENDA...

TFTWMS: 1 Petrus (Pendahuluan Kitab) 1 Petrus 5:1-11 Berbagi Penderitaan Kristus: Serahkan Dirimu Kepada Pencipta Yang ...

TFTWMS: 1 Petrus (Garis Besar) Catatan Akhir: 1 Untuk pertimbangan lebih lanjut tentang penunjukan yang tepat dan pekerjaan para penatua, liha...

TFTWMS: 1 Petrus (Garis Besar) Catatan Akhir: 1 Alkitab NIV mengadopsi praktik penggunaan hanya satu ejaan untuk nama tokoh-tokoh Alkitab kecu...

BIS: 1 Petrus (Pendahuluan Kitab) SURAT PETRUS YANG PERTAMA PENGANTAR Surat Petrus Yang Pertama ini ditujukan kepada orang-orang Kristen yang te...

Ajaran: 1 Petrus (Pendahuluan Kitab) Tujuan Supaya dengan mengerti isi Kitab I Petrus, orang-orang Kristen dikuatkan dalam menghadapi penderitaan dan teta...

Intisari: 1 Petrus (Pendahuluan Kitab) Surat kepada orang Kristen yang menderita MENGAPA SURAT INI DITULIS? Petrus menulis surat ini untuk memberi semangat kepa...

Garis Besar Intisari: 1 Petrus (Pendahuluan Kitab) [1] ALAMAT DAN SALAM 1Pe 1:1-2 [2] KESELAMATAN KRISTEN...

Advanced Commentary (Kamus, Lagu-Lagu Himne, Gambar, Ilustrasi Khotbah, Pertanyaan-Pertanyaan, dll)


TIP #17: Gunakan Pencarian Universal untuk mencari pasal, ayat, referensi, kata atau nomor strong. [SEMUA]
dibuat dalam 0.23 detik
dipersembahkan oleh YLSA