Advanced Commentary

Teks -- Maleakhi 4:2-6 (TB)

Konteks
4:2 Tetapi kamu yang takut akan nama-Ku , bagimu akan terbit surya kebenaran dengan kesembuhan pada sayapnya . Kamu akan keluar dan berjingkrak-jingkrak seperti anak lembu lepas kandang . 4:3 Kamu akan menginjak-injak orang-orang fasik , sebab mereka akan menjadi abu di bawah telapak kakimu , pada hari yang Kusiapkan itu, firman TUHAN semesta alam . [ ] 4:4 Ingatlah kepada Taurat yang telah Kuperintahkan kepada Musa , hamba-Ku , di gunung Horeb untuk disampaikan kepada seluruh Israel , yakni ketetapan-ketetapan dan hukum-hukum . 4:5 Sesungguhnya Aku akan mengutus nabi Elia kepadamu menjelang datangnya hari TUHAN yang besar dan dahsyat itu. 4:6 Maka ia akan membuat hati bapa-bapa berbalik kepada anak-anaknya dan hati anak-anak kepada bapa-bapanya supaya jangan Aku datang memukul bumi sehingga musnah. [ ]

Perikop

TB

Kamus Alkitab

Gambar

Himne

(Catatan: Pada kondisi "aktif" atau "on", lagu himne akan diputar secara otomatis ketika mouse hover pada sebuah judul himne)
  • Berlutut di PalunganMu [KJ.115]
  • Bernyanyilah Merdu [KJ.106] ( Good Christian Men, Rejoice / In dulci jubilo )
  • Gapuramu Lapangkanlah [KJ.87]
  • Gita Sorga Bergema [KJ.99] ( Hark! The Herald Angels Sing )
  • Hai Berdandanlah, Jiwaku [KJ.313]
  • Hari Minggu, Hari Kebangkitan [KJ.191]
  • Jurus'lamat, Datanglah [KJ.82]
  • Kau, Yesus, Raja Mahakaya [KJ.297]
  • Kaulah, ya Tuhan, Surya Hidupku [KJ.405] ( Be Thou My Vision )
  • Kiranya Langit Terbelah [KJ.80]
  • Kusongsong Bagaimana [KJ.85]
  • Mahaterpuji Allahku [KJ.79]
  • Mahkota Duri yang Kejam [KJ.219] ( The Head That Once Was Crowned )
  • O, Datanglah, Imanuel [KJ.81]
  • Sekawanan yang Esa [KJ.272]
  • Sinar Fajar Yang Baka [KJ.323]
  • Terbitlah Bintang Timur [KJ.83]
  • Tuhan Allah Hadir [KJ.17]
  • Ya Yesus, Dikau Kurindukan [KJ.84]
  • Yesus Segala-galanya [KJ.396] ( Jesus Is All the World to Me )
  • [Mal 4:2] Christ, Whose Glory Fills The Skies
  • [Mal 4:2] From God The Father, Virgin-born
  • [Mal 4:2] Hark! The Full-voiced Choir Is Singing
  • [Mal 4:2] Now That The Sun Is Gleaming Bright
  • [Mal 4:2] Roseate Hues Of Early Dawn, The
  • [Mal 4:2] Sometimes A Light Surprises

Pertanyaan-Pertanyaan

Ilustrasi Khotbah

Terang Bagi Jiwa; Mari Bertumbuh!; Tenaga Matahari; Nyanyikanlah!

Resources/Books

Analisa Topikal terhadap Alkitab (Elwell)

Kembali ke Halaman Tafsiran/Catatan


TIP #32: Gunakan Pencarian Khusus untuk melakukan pencarian Teks Alkitab, Tafsiran/Catatan, Studi Kamus, Ilustrasi, Artikel, Ref. Silang, Leksikon, Pertanyaan-Pertanyaan, Gambar, Himne, Topikal. Anda juga dapat mencari bahan-bahan yang berkaitan dengan ayat-ayat yang anda inginkan melalui pencarian Referensi Ayat. [SEMUA]
dibuat dalam 0.08 detik
dipersembahkan oleh YLSA