
Teks -- Lukas 8:42-56 (TB)





Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus



kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)
Full Life: Luk 8:44 - MENJAMAH ... JUBAH-NYA.
Nas : Luk 8:44
Lihat cat. --> Mr 5:28.
[atau ref. Mr 5:28]
BIS -> Luk 8:43
BIS: Luk 8:43 - Ia telah menghabiskan segala miliknya untuk berobat pada dokter Dalam beberapa naskah kuno tidak ada: Ia telah menghabiskan segala miliknya untuk berobat pada dokter.
Dalam beberapa naskah kuno tidak ada: Ia telah menghabiskan segala miliknya untuk berobat pada dokter.
Jerusalem: Luk 8:43 - -- Var: Adalah....perdarahan yang sudah menghabiskan semua yang ada padanya buat berbagai tabib tetapi tidak berhasil disembuhkan oleh siapapun, bdk Mar ...
Var: Adalah....perdarahan yang sudah menghabiskan semua yang ada padanya buat berbagai tabib tetapi tidak berhasil disembuhkan oleh siapapun, bdk Mar 5:26.

Jerusalem: Luk 8:51 - Petrus, Yohanes dan Yakobus Bdk Mar 5:37+. Tetapi di sini sama seperti dalam Luk 9:28; Kis 1:13, Yohanes ditempatkan sesudah Petrus. Mengaitkan Petrus dan Yohanes adalah lazim da...
Bdk Mar 5:37+. Tetapi di sini sama seperti dalam Luk 9:28; Kis 1:13, Yohanes ditempatkan sesudah Petrus. Mengaitkan Petrus dan Yohanes adalah lazim dalam Lukas, Luk 22:8; Kis 3:1,11; Kis 4:13,19; Kis 8:14, dan dalam Injil keempat, Yoh 13:23-26; Yoh 18:15-16; Yoh 20:3-9; Yoh 21:7,20-23.
Ende -> Luk 8:47
Ende: Luk 8:47 - Gementar sebab wanita itu tahu bahwa ia adalah "nadjis" oleh penjakitnja
itu, menurut hukum Jahudi. Sebab itu terlarang baginja bertjampur dengan orang
lain, l...
sebab wanita itu tahu bahwa ia adalah "nadjis" oleh penjakitnja itu, menurut hukum Jahudi. Sebab itu terlarang baginja bertjampur dengan orang lain, lebih-lebih menjentuh seorang.
· menderita pendarahan: Im 15:25-30


Ref. Silang FULL: Luk 8:46 - menjamah Aku // dari diri-Ku · menjamah Aku: Mat 14:36; Mr 3:10
· dari diri-Ku: Luk 5:17; 6:19
· menjamah Aku: Mat 14:36; Mr 3:10
· dari diri-Ku: Luk 5:17; 6:19

Ref. Silang FULL: Luk 8:48 - menyelamatkan engkau // dengan selamat · menyelamatkan engkau: Mat 9:22; Mat 9:22
· dengan selamat: Kis 15:33; Kis 15:33


Ref. Silang FULL: Luk 8:52 - dan meratapi // tetapi tidur · dan meratapi: Luk 23:27
· tetapi tidur: Mat 9:24; Mat 9:24


buka semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry -> Luk 8:40-56
Matthew Henry: Luk 8:40-56 - Sakit Pendarahan Disembuhkan; Anak Perempuan Kepala Rumah Ibadat Dibangkitkan Sakit Pendarahan Disembuhkan; Anak Perempuan Kepala Rumah Ibadat Dibangkitkan (8:4...
SH: Luk 8:15-56 - Judul: Baca Gali Alkitab 4 (Senin, 26 Januari 2015) Judul: Baca Gali Alkitab 4
Apa saja yang Anda baca?
1. Perumpamaan apakah yang Yesus ajarkan (16)?
2. ...

SH: Luk 8:40-56 - Pribadi yang berkuasa menyelamatkan (Kamis, 20 Januari 2000) Pribadi yang berkuasa menyelamatkan
Pribadi yang berkuasa menyelamatkan.
Berita tentang Yesus dan apa ...

SH: Luk 8:40-56 - Iman yang tangguh (Kamis, 29 Januari 2004) Iman yang tangguh
Iman yang tangguh.
Iman bukan gerakan yang tak terkontrol atau tak disadari, tetapi ...

SH: Luk 8:40-56 - Iman menerobos himpitan (Senin, 22 Januari 2007) Iman menerobos himpitan
Judul: Iman menerobos himpitan
Kita mudah merasa beriman ketika situasi dan kondis...

SH: Luk 8:40-56 - Mukjizat dan kuasa Yesus (Rabu, 2 Februari 2011) Mukjizat dan kuasa Yesus
Judul: Mukjizat dan kuasa Yesus
Bagi orang yang melakukan perjalanan dengan p...

SH: Luk 8:40-56 - Ketika tiada lagi harapan (Rabu, 28 Januari 2015) Ketika tiada lagi harapan
Judul: Ketika tiada lagi harapan
Yesus tampaknya berjanji akan datang ke rum...
