
Teks -- 1 Samuel 2:1-11 (TB)





Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus



kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)
Full Life -> 1Sam 2:1
Full Life: 1Sam 2:1 - BERDOALAH HANA.
Nas : 1Sam 2:1
Nyanyian nubuat Hana memuliakan pemeliharaan Allah atas orang yang
tetap setia kepada-Nya (ayat 1Sam 2:9; bd. nyanyian Maria di
Luk ...
Nas : 1Sam 2:1
Nyanyian nubuat Hana memuliakan pemeliharaan Allah atas orang yang tetap setia kepada-Nya (ayat 1Sam 2:9; bd. nyanyian Maria di Luk 1:46-55). Dia juga bersukacita di dalam keselamatan-Nya, karena Dia itu kudus adanya, dan hanya Dialah Allah (ayat 1Sam 2:2). Semua pengikut Tuhan Yesus harus percaya pada cara-cara kerja Allah dalam hidup mereka. Segala sesuatu yang diizinkan-Nya menimpa hidup kita harus dibawa kepada-Nya di dalam doa, dengan keyakinan penuh bahwa bukan saja tidak ada yang dapat memisahkan kita dari kasih-Nya, tetapi juga bahwa Dia akhirnya mendatangkan kebaikan dari segala sesuatu yang terjadi atas hidup kita (Rom 8:31-39).
Jerusalem: 1Sam 1:1--3:21 - -- Bab 1-3 adalah sebuah kesatuan yang (kecuali sisipan dalam 1Sa 2:27-36) sudah terbentuk sebelum dimasukkan ke dalam kitab Samuel. Bagian ini adalah se...
Bab 1-3 adalah sebuah kesatuan yang (kecuali sisipan dalam 1Sa 2:27-36) sudah terbentuk sebelum dimasukkan ke dalam kitab Samuel. Bagian ini adalah sebuah tradisi yang agaknya berasal dari Silo. Di dalamnya tergabung tiga unsur: 1. Ceritera mengenai kelahiran Samuel yang menjadi petugas di tempat kudus di Silo; 2. ceritera mengenai anak-anak Eli; 3. ceritera mengenai Tuhan yang menyatakan diri kepada Samuel. Kedua unsur terakhir dihubungkan satu sama lain melalui kesalahan anak-anak Eli yang mesti dihukum. Seluruh kisah ini adalah tua sekali dan mengenai hal-hal yang sungguh-sungguh terjadi.

Jerusalem: 1Sam 2:1-10 - -- Nyanyian Hana ini pernah dikatakan "contoh" bagi nyanyian Maria, bdk Luk 1:45-55. Tetapi nada nyanyian Maria itu jauh lebih pribadi dari pada nada nya...
Nyanyian Hana ini pernah dikatakan "contoh" bagi nyanyian Maria, bdk Luk 1:45-55. Tetapi nada nyanyian Maria itu jauh lebih pribadi dari pada nada nyanyian Hana. Lagu Hana itu berupa mazmur yang berasal dari zaman para raja. Ia mengungkapkan pengharapan "orang miskin", rendah hati, bdk Zef 2:3+, dan bagian terakhir melayangkan pandangan kepada Raja-Mesias. Karena dalam 1Sa 5 tersinggung "orang mandul", maka mazmur ini diletakkan di mulut Hana.


Naskah Ibrani rusak dan diperbaiki (ad menjadi abod).
Ende: 1Sam 2:1-36 - -- Doa ini sangat serupa dengan doa Maria (Magnificat), jang pasti diilhamkan oleh
lagu Hana ini. Lagu ini ditaruh dalam mulut Hana oleh si pengarang, me...
Doa ini sangat serupa dengan doa Maria (Magnificat), jang pasti diilhamkan oleh lagu Hana ini. Lagu ini ditaruh dalam mulut Hana oleh si pengarang, meskipun itu tidak dikarang atau diutjapkan oleh Hana. Lagu ini bukan lagu sjukur untuk kelahiran anak, jang diutjapkan isteri mandul (pokok ini sebentar disindir oleh ajat 5c-d)(1Sa 2:5c-d), melainkan lagu pudjian seorang radja, jang ditolong oleh Jahwe lawan musuh2nja, jang dikalahkan (10d-e)(1Sa 2:10d-e) dan achirnja memandang achirat (al-Masih).

bahasa kiasan jang biasa untuk kekuasaan.

Ende: 1Sam 2:1 - mulut ternganga bahasa kiasan jang sama artinja dengan tanduk.
Orang itu dapat mengalahkan musuh2nja.
bahasa kiasan jang sama artinja dengan tanduk.
Orang itu dapat mengalahkan musuh2nja.

Ende: 1Sam 2:5 - jang kelaparan ..... dst Orang jang lemah dan mursjid ditolong oleh Tuhan
dalam kesukaran2nja, sehingga mereka jang kelaparan dahulu malah tidak usah
bekerdja untuk mentjari r...
Orang jang lemah dan mursjid ditolong oleh Tuhan dalam kesukaran2nja, sehingga mereka jang kelaparan dahulu malah tidak usah bekerdja untuk mentjari rezekinja. Semua bahasa kiasan sadja untuk Tuhan jang menolong orang mursjid dan menghukum orang djahat (jang kenjang2).

bahasa kiasan untuk penindasan.

Ende: 1Sam 2:8 - Sebab ..... dst Tuhan mentjiptakan bumi (jang dibajangkan se-akan2
bersandarkan tiang2) dengan kekuasaanNja. Karenanja Iapun dapat menolong orang
jang pertjaja padaNj...
Tuhan mentjiptakan bumi (jang dibajangkan se-akan2 bersandarkan tiang2) dengan kekuasaanNja. Karenanja Iapun dapat menolong orang jang pertjaja padaNja.

Ende: 1Sam 2:10 - -- a-b terdjemahan ini tiada pasti; naskah Hibrani sangat sukar untuk diartikan,
sebab rusak.
a-b terdjemahan ini tiada pasti; naskah Hibrani sangat sukar untuk diartikan, sebab rusak.

itu adalah lambang pertolongan Allah lawan musuh2.

Ende: 1Sam 2:10 - udjung2 bumi diadili Pengadilan Allah pada achir djaman (masa Al-Masih)
untuk membinasakan seteru dan menjelamatkan si mursjid.
Pengadilan Allah pada achir djaman (masa Al-Masih) untuk membinasakan seteru dan menjelamatkan si mursjid.
diperbaiki menurut terdjemahan Junani dan Latin. Tertulis: "Jahwe".

Ditinggalkan "angkuh", jang dua kali tertulis.

diperbaiki menurut beberapa naskah Hibrani dan tjatatan Kere.

diperbaiki menurut kiraan. Tertulis: "sampai".

diperbaiki menurut kiraan. Tertulis: "Diatasnja".
Ref. Silang FULL: 1Sam 2:1 - Hana, katanya // Hatiku bersukaria // tanduk // mulutku mencemoohkan // musuhku · Hana, katanya: Luk 1:46-55
· Hatiku bersukaria: Mazm 13:6; 33:21; Za 10:7
· tanduk: Mazm 18:3; 89:18,25; 148:14
· mulutk...
· Hana, katanya: Luk 1:46-55
· Hatiku bersukaria: Mazm 13:6; 33:21; Za 10:7
· tanduk: Mazm 18:3; 89:18,25; 148:14
· mulutku mencemoohkan: Mazm 6:9

Ref. Silang FULL: 1Sam 2:2 - yang kudus // seperti // gunung batu · yang kudus: Kel 15:11; Kel 15:11; Im 11:44; Im 11:44
· seperti: Kel 8:10; Kel 8:10; Yes 40:25; 46:5
· gunung batu: Kej 49:24; K...
· yang kudus: Kel 15:11; [Lihat FULL. Kel 15:11]; Im 11:44; [Lihat FULL. Im 11:44]
· seperti: Kel 8:10; [Lihat FULL. Kel 8:10]; Yes 40:25; 46:5
· gunung batu: Kej 49:24; [Lihat FULL. Kej 49:24]; Kel 33:22; [Lihat FULL. Kel 33:22]; Ul 32:37; 2Sam 22:2,32; 23:3; Mazm 31:4; 71:3

Ref. Silang FULL: 1Sam 2:3 - caci maki // yang mahatahu // Dia perbuatan-perbuatan // diuji · caci maki: Mazm 17:10; 31:19; 73:8; 75:5; 94:4
· yang mahatahu: Yos 22:22; Yos 22:22
· Dia perbuatan-perbuatan: 1Sam 16:7; 1Raj...
· caci maki: Mazm 17:10; 31:19; 73:8; 75:5; 94:4
· yang mahatahu: Yos 22:22; [Lihat FULL. Yos 22:22]
· Dia perbuatan-perbuatan: 1Sam 16:7; 1Raj 8:39; 1Taw 28:9; 2Taw 6:30; Ams 15:11; Yer 11:20; 17:10
· diuji: Ams 16:2; 24:11-12

Ref. Silang FULL: 1Sam 2:4 - telah patah // berikatkan kekuatan · telah patah: 2Sam 1:27; Mazm 37:15; 46:10; 76:4
· berikatkan kekuatan: Ayub 17:9; Yes 40:31; 41:1; 52:1; 57:10
· telah patah: 2Sam 1:27; Mazm 37:15; 46:10; 76:4
· berikatkan kekuatan: Ayub 17:9; Yes 40:31; 41:1; 52:1; 57:10

Ref. Silang FULL: 1Sam 2:5 - yang lapar // yang mandul · yang lapar: Luk 1:53
· yang mandul: Mazm 113:9; Yes 54:1; Yer 15:9
· yang lapar: Luk 1:53
· yang mandul: Mazm 113:9; Yes 54:1; Yer 15:9

Ref. Silang FULL: 1Sam 2:6 - dan menghidupkan // dan mengangkat · dan menghidupkan: Ul 32:39
· dan mengangkat: Yes 26:19; Yeh 37:3,12
· dan menghidupkan: Ul 32:39
· dan mengangkat: Yes 26:19; Yeh 37:3,12

Ref. Silang FULL: 1Sam 2:7 - membuat kaya // dan meninggikan · membuat kaya: Ul 8:18; Ul 8:18
· dan meninggikan: Ayub 5:11; 40:12; Mazm 75:8; Yes 2:12; 13:11; 22:19; Dan 4:37
· membuat kaya: Ul 8:18; [Lihat FULL. Ul 8:18]
· dan meninggikan: Ayub 5:11; 40:12; Mazm 75:8; Yes 2:12; 13:11; 22:19; Dan 4:37

Ref. Silang FULL: 1Sam 2:8 - Ia menegakkan // yang hina // dalam debu // yang miskin // kursi kehormatan // mempunyai alas · Ia menegakkan: Mazm 113:7-8
· yang hina: Yak 2:5
· dalam debu: 1Raj 16:2
· yang miskin: Mazm 72:12; 107:41; 145:14; 146:...
· Ia menegakkan: Mazm 113:7-8
· yang hina: Yak 2:5
· dalam debu: 1Raj 16:2
· yang miskin: Mazm 72:12; 107:41; 145:14; 146:8; Mat 23:12; [Lihat FULL. Mat 23:12]
· kursi kehormatan: 2Sam 7:8; Ayub 36:7; Yes 22:23; Yeh 21:26
· mempunyai alas: Ayub 15:7; 38:4; Mazm 104:5; Ams 8:29; Yes 40:12; Yer 10:12

Ref. Silang FULL: 1Sam 2:9 - Langkah kaki // yang dikasihi-Nya // dalam kegelapan // karena kekuatannya · Langkah kaki: Mazm 91:12; 121:3; Ams 3:26
· yang dikasihi-Nya: Ams 2:8
· dalam kegelapan: Ayub 10:22; Yes 5:30; 8:22; 59:9; 60:...
· Langkah kaki: Mazm 91:12; 121:3; Ams 3:26
· yang dikasihi-Nya: Ams 2:8
· dalam kegelapan: Ayub 10:22; Yes 5:30; 8:22; 59:9; 60:2; Yer 13:16; Am 5:18,20; Zef 1:14-15; Mat 8:12
· karena kekuatannya: 1Sam 17:47; Mazm 33:16-17; Za 4:6

Ref. Silang FULL: 1Sam 2:10 - akan dihancurkan // Ia mengguntur // Tuhan mengadili // memberi kekuatan // meninggikan tanduk · akan dihancurkan: Kel 15:6; Kel 15:6
· Ia mengguntur: Kel 19:16; Kel 19:16; 1Sam 7:10; 12:17; 2Sam 22:14; Ayub 37:4,5; 38:1; Mazm 18:1...
· akan dihancurkan: Kel 15:6; [Lihat FULL. Kel 15:6]
· Ia mengguntur: Kel 19:16; [Lihat FULL. Kel 19:16]; 1Sam 7:10; 12:17; 2Sam 22:14; Ayub 37:4,5; 38:1; Mazm 18:14; 29:3; Yes 66:6
· Tuhan mengadili: Mazm 96:13; 98:9; Mat 25:31-32
· memberi kekuatan: Mazm 18:2; 21:2; 59:17
· meninggikan tanduk: Ul 33:17; [Lihat FULL. Ul 33:17]; Mazm 89:25; Luk 1:69; [Lihat FULL. Luk 1:69]

buka semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry -> 1Sam 2:1-10; 1Sam 2:11-26

Matthew Henry: 1Sam 2:11-26 - Samuel di Rumah TUHAN; Kejahatan Anak-anak Eli Samuel di Rumah TUHAN; Kejahatan Anak-anak Eli (2:11-26)
...
SH: 1Sam 2:1-10 - Berkat terbesar. (Jumat, 21 November 1997) Berkat terbesar.
Berkat terbesar. Banyaknya berkat yang Hana terima dari Allah merupakan alasan untuk ...

SH: 1Sam 2:1-10 - Pengakuan dalam sukacita (Selasa, 29 Juli 2003) Pengakuan dalam sukacita
Pengakuan dalam sukacita.
Seseorang menjadi spesial ketika ia bertindak lebi...

SH: 1Sam 2:1-10 - Ditinggikan vs direndahkan (Selasa, 10 Juni 2008) Ditinggikan vs direndahkan
Judul: Ditinggikan vs direndahkan
Kemashyuran Tuhan bukan semata karena seg...

SH: 1Sam 2:1-10 - Ratapan menjadi tarian (Jumat, 25 April 2014) Ratapan menjadi tarian
Judul: Ratapan menjadi tarian
Ketika pergumulan berat seolah tanpa jalan keluar...

SH: 1Sam 2:1-10 - Baca Gali Alkitab 8 (Jumat, 25 April 2014) Baca Gali Alkitab 8
Apa saja yang Anda baca?
1. Apakah yang menyebabkan Hana bersukacita? (1)
2. Siapa...

SH: 1Sam 2:1-10 - Indahnya Berdoa (Jumat, 2 Agustus 2019) Indahnya Berdoa
Melalui doa, kita berbicara dengan Allah secara pribadi dan akrab. Tuhan tidak jauh, Ia hanya sej...

SH: 1Sam 2:11-36 - Anak-anak Imam Allah. (Sabtu, 22 November 1997) Anak-anak Imam Allah.
Anak-anak Imam Allah. Hofni dan Pinehas, anak-anak Eli sangat jahat. Hidup merek...

SH: 1Sam 2:11-26 - Kesalehan: penting dan berpengaruh (Rabu, 30 Juli 2003) Kesalehan: penting dan berpengaruh
Kesalehan: penting dan berpengaruh.
Ada dua macam pelayan yang dip...

SH: 1Sam 2:11-26 - Tidak menghormati Allah (Rabu, 11 Juni 2008) Tidak menghormati Allah
Judul: Tidak menghormati Allah
Komentar tajam sering dilontarkan terhadap peri...

SH: 1Sam 2:11-26 - Keluarga bagi kemuliaan Tuhan (Sabtu, 26 April 2014) Keluarga bagi kemuliaan Tuhan
Judul: Keluarga bagi kemuliaan Tuhan
Keluarga adalah salah satu lembaga ...

SH: 1Sam 2:11-26 - Dilayani atau Melayani? (Sabtu, 3 Agustus 2019) Dilayani atau Melayani?
Jabatan dan kekuasaan merupakan salah satu godaan terbesar hidup manusia. Umat Allah pun ...
Topik Teologia: 1Sam 2:1 - -- Umat Manusia Pada Umumnya
Unsur-unsur Pembentuk Keindividualitas Manusia
Bagian dari Tubuh Manusia sebagai Aspek Moral Kemanus...


Topik Teologia: 1Sam 2:3 - -- Allah yang Berpribadi
Natur Allah sebagai Pribadi
Allah adalah Satu Pribadi
Allah Berpikir dan Mahatahu
...

Topik Teologia: 1Sam 2:4 - -- Pekerjaan-Pekerjaan Allah
Pemeliharaan Allah
Pemeliharaan dan Manusia Dunia
Pemeliharaan Allah di Dalam Perilaku M...

Topik Teologia: 1Sam 2:6 - -- Allah yang Berpribadi
Allah Aktif dalam Kehidupan Manusia
Kej 1:26-28...

Topik Teologia: 1Sam 2:7 - -- Allah yang Berpribadi
Allah Aktif dalam Kehidupan Manusia
Kej 1:26-28...

Topik Teologia: 1Sam 2:8 - -- Allah yang Berpribadi
Allah Aktif dalam Kehidupan Manusia
Kej 1:26-28...

Topik Teologia: 1Sam 2:9 - -- Pekerjaan-Pekerjaan Allah
Keputusan-keputusan Allah
Kedaulatan Pemerintahan Allah
Pemerintahan Allah pada Umumnya
...
