
Teks -- Lukas 5:1-10 (TB)





Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus



kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)
Full Life -> Luk 5:10
Jerusalem: Luk 5:1-11 - -- Dalam cerita ini Lukas mengumpulkan:
1) catatan mengenai tempat dan pewartaan Yesus, Luk 5:1-3, yang mengingatkan Mar 4:1-2 dan Mar 1:16,19;
2) cerita...
Dalam cerita ini Lukas mengumpulkan:
1) catatan mengenai tempat dan pewartaan Yesus, Luk 5:1-3, yang mengingatkan Mar 4:1-2 dan

Jerusalem: Luk 5:8 - Simon Dalam kebanyakan naskah yang bermutu terdapat: Simon-Petrus. Baru dalam Luk 6:14 Yesus memberi Petrus nama itu. Maka Luk 5:3 mendahulukan pemberian na...
Dalam kebanyakan naskah yang bermutu terdapat: Simon-Petrus. Baru dalam Luk 6:14 Yesus memberi Petrus nama itu. Maka Luk 5:3 mendahulukan pemberian nama itu, seperti juga dibuat oleh Yohanes (sama halnya dengan mujizat penangkapan ikan, Maz 5:4-9 bdk Yoh 21:1-6). Memang ungkapan Simon-Petrus hanya terdapat di sini dan dalam Mat 16:16, pada hal dalam Yohanes ditemukan sampai 17x; Yoh 1:40; 6:8,68, dll.; Luk 21:2,3,7,11.

Jerusalem: Luk 5:10 - teman Simon Ialah teman-teman yang disebut dalam Luk 5:7. Andreas tidak disebutkan oleh karena berada dalam perahu Petrus dan Petrus menarik seluruh perhatian Luk...
Ialah teman-teman yang disebut dalam Luk 5:7. Andreas tidak disebutkan oleh karena berada dalam perahu Petrus dan Petrus menarik seluruh perhatian Lukas (lihat kata ganti diri jamak dalam Luk 5:5,6,7.
Orang Jahudi biasa menamakannja tasik Galilea.

Jakobus dan Joanes tentu ada dalam perahu mereka sendiri dan datang menolong.

Ref. Silang FULL: Luk 5:5 - Guru // menangkap apa-apa · Guru: Luk 8:24,45; 9:33,49; 17:13
· menangkap apa-apa: Yoh 21:3
· Guru: Luk 8:24,45; 9:33,49; 17:13
· menangkap apa-apa: Yoh 21:3


kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per Ayat)

buka semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry -> Luk 5:1-11
Matthew Henry: Luk 5:1-11 - Petrus, Yakobus, dan Yohanes Dipanggil Mengikut Yesus
Dalam pasal ini diceritakan tentang:
I. Berkhotbahnya Kristus dari...
SH: Luk 5:1-11 - Bukan sekadar pemberita tetapi sumbernya (Selasa, 4 Januari 2000) Bukan sekadar pemberita tetapi sumbernya
Bukan sekadar pemberita tetapi sumbernya.
Memberitakan Injil ...

SH: Luk 5:1-11 - Dijala sebelum menjadi penjala (Sabtu, 10 Januari 2004) Dijala sebelum menjadi penjala
Dijala sebelum menjadi penjala.
Pola rekruitmen yang paling sering dipa...

SH: Luk 5:1-11 - Mengenal Yesus, mengenal diri (Senin, 8 Januari 2007) Mengenal Yesus, mengenal diri
Judul: Mengenal Yesus, mengenal diri
"Bagaimana mungkin seorang tukang kayu ...

SH: Luk 5:1-11 - Penjala terjala (Selasa, 11 Januari 2011) Penjala terjala
Judul: Penjala terjala
Pernahkah Anda melihat seorang pemancing sedang memancing ikan?...

SH: Luk 5:1-11 - Penjala terjala (Sabtu, 10 Januari 2015) Penjala terjala
Judul: Penjala terjala
Keberhasilan seorang penjala ditentukan oleh banyaknya ikan yan...

SH: Luk 5:1-11 - Gereja yang Bertumbuh (Sabtu, 5 Januari 2019) Gereja yang Bertumbuh
Di danau Genesaret, Yesus naik ke perahu Simon yang baru saja melabuh. Dari atas perahu itu...

Topik Teologia: Luk 5:4 - -- Pekerjaan-Pekerjaan Allah
Pemeliharaan Allah
Pemeliharaan Berlaku atas Urutan Alamiah
Pemeliharaan Allah dan Kehid...

Topik Teologia: Luk 5:5 - -- Yesus Kristus
Kemanusiaan Kristus
Kristus Memiliki Tubuh Manusia
Yesus Memiliki Nama Manusia
Tuan
...

Topik Teologia: Luk 5:7 - -- Pekerjaan-Pekerjaan Allah
Pemeliharaan Allah
Pemeliharaan Berlaku atas Urutan Alamiah
Pemeliharaan Allah dan Kehid...
