Teks -- Lukas 10:1-29 (TB)
Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus
kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)
Full Life: Luk 10:1 - MENGUTUS MEREKA BERDUA-DUA.
Nas : Luk 10:1
Prinsip pengutusan para pekerja berdua-dua itu sangat penting dalam
pekerjaan Tuhan, karena dengan demikian tersedialah iman dan hik...
Nas : Luk 10:1
Prinsip pengutusan para pekerja berdua-dua itu sangat penting dalam pekerjaan Tuhan, karena dengan demikian tersedialah iman dan hikmat dua kali lipat untuk masing-masing pekerja; tambahan pula, seorang kawan memberi dukungan keberanian. Ayat-ayat lain yang menulis tentang prinsip berdua-dua ini adalah: Pengkh 4:9-12; Mat 18:16; Mr 6:7; 14:13; Luk 7:19; Yoh 1:35-41; 8:17; Kis 9:38; 10:7; 15:36-41; 19:22; 2Kor 13:1; 1Tim 5:19; Ibr 10:28; Wahy 11:3-6,10-12.
Full Life: Luk 10:2 - TUAIAN MEMANG BANYAK.
Nas : Luk 10:2
Lihat cat. --> Mat 9:37.
[atau ref. Mat 9:37]
Full Life: Luk 10:3 - ANAK DOMBA KE TENGAH-TENGAH SERIGALA.
Nas : Luk 10:3
Orang percaya yang mengikuti kehendak Allah dengan setia akan
terancam banyak bahaya. Mereka akan menjadi seperti anak domba yang ta...
Nas : Luk 10:3
Orang percaya yang mengikuti kehendak Allah dengan setia akan terancam banyak bahaya. Mereka akan menjadi seperti anak domba yang tak berdaya di tengah-tengah serigala. Karena menyadari hal ini, kita harus berdoa memohon kehadiran, perlindungan, dan bantuan Allah.
Full Life: Luk 10:9 - SEMBUHKANLAH ORANG-ORANG SAKIT ... KERAJAAN ALLAH.
Nas : Luk 10:9
Sekali lagi Yesus menekankan bahwa "Kerajaan Allah" dikaitkan dengan
penyembuhan orang sakit. Untuk keterangan lebih lanjut tentang ...
Full Life: Luk 10:19 - ULAR DAN KALAJENGKING.
Nas : Luk 10:19
"Ular dan kalajengking" adalah istilah yang menggambarkan kekuatan
yang paling berbahaya dari kejahatan rohani. Orang Kristen memil...
Nas : Luk 10:19
"Ular dan kalajengking" adalah istilah yang menggambarkan kekuatan yang paling berbahaya dari kejahatan rohani. Orang Kristen memiliki kuasa atas roh-roh jahat karena Kristus telah mengaruniakan kuasa-Nya atas Iblis kepada kita
(lihat art. KUASA ATAS IBLIS DAN SETAN-SETAN).
Full Life: Luk 10:20 - JANGANLAH BERSUKACITA.
Nas : Luk 10:20
Kristus memperingatkan para murid bahwa mereka tidak boleh
menjadikan kuasa atas setan-setan atau keberhasilan dalam pelayanan seba...
Nas : Luk 10:20
Kristus memperingatkan para murid bahwa mereka tidak boleh menjadikan kuasa atas setan-setan atau keberhasilan dalam pelayanan sebagai sumber pokok sukacita mereka. Sukacita mereka harus datang dari kenyataan bahwa mereka telah dibebaskan dari dosa dan sedang menuju ke sorga
(lihat cat. --> Mat 7:22;
lihat cat. --> Mat 7:23).
[atau ref. Mat 7:22-23]
Full Life: Luk 10:21 - ORANG BIJAK ... ORANG KECIL.
Nas : Luk 10:21
Yesus bersukacita sebab Bapa-Nya di sorga telah mengaruniakan
pengertian mengenai kebenaran rohani bukan kepada orang yang mengangg...
Nas : Luk 10:21
Yesus bersukacita sebab Bapa-Nya di sorga telah mengaruniakan pengertian mengenai kebenaran rohani bukan kepada orang yang menganggap dirinya bijak dan sangat cerdas, tetapi kepada mereka yang dengan sikap rendah hati seorang anak menerima kebenaran yang disingkapkan dalam Firman-Nya. Orang yang menganggap dirinya cukup bijak untuk mempertanyakan ajaran Alkitab dengan pengetahuan "superior"-nya, dan menggunakannya sebagai landasan untuk menerima atau menolak Firman Allah, disisihkan dari persekutuan dan pengenalan akan Anak-Nya (ayat Luk 10:22).
Full Life: Luk 10:27 - KASIHILAH TUHAN ... DAN KASIHILAH SESAMAMU.
Nas : Luk 10:27
Lihat cat. --> Mat 22:37,
lihat cat. --> Mat 22:39.
[atau ref. Mat 22:37,39]
tujuh puluh: beberapa naskah kuno: tujuh puluh dua.
tujuh puluh: beberapa naskah kuno: tujuh puluh dua (lih. ay. 1).
BIS: Luk 10:21 - oleh Roh Allah oleh Roh Allah: beberapa naskah kuno: oleh Roh; ada juga: dalam Roh-Nya.
oleh Roh Allah: beberapa naskah kuno: oleh Roh; ada juga: dalam Roh-Nya.
Jerusalem: Luk 9:51--18:14 - -- Dari Luk 9:51 sampai Luk 18:14 Lukas menyimpang dari kisah Markus. Dalam rangka sebuah perjalanan Yesus, sebagaimana disarankan oleh Mar 10:1, naik ke...
Dari Luk 9:51 sampai Luk 18:14 Lukas menyimpang dari kisah Markus. Dalam rangka sebuah perjalanan Yesus, sebagaimana disarankan oleh Mar 10:1, naik ke Yerusalem, Luk 9:53,57; 10:1; 13:22,33; 17:11; bdk Luk 2:38+, Lukas mengumpulkan bahan-bahan yang diambil dari sebuah kumpulan (cerita dan perkataan Yesus), yang juga dimanfaatkan oleh Matius, dan dari sumber-sumber lain yang dapat digunakan Lukas. Bahan kumpulan tersebut oleh Matius disebarkan dalam seluruh injilnya, sedangkan Lukas menyajikannya berkelompok-kelompok justru dalam bagian injilnya ini, Luk 9:51-8:14, yang kebanyakan bahannya diambil dari kumpulan itu.
Jerusalem: Luk 10:1-16 - -- Kumpulan "logia" (perkataan dan perbuatan Yesus) yang dipakai Matius dan Lukas memuat sebuah wejangan yang sejalan dengan yang tercantum dalam Mar 6:8...
Kumpulan "logia" (perkataan dan perbuatan Yesus) yang dipakai Matius dan Lukas memuat sebuah wejangan yang sejalan dengan yang tercantum dalam Mar 6:8-11. Matius menjadikan kedua redaksi wejangan yang aslinya sama itu satu, Mat 10:7-16. Lukas tidak menggabungkannya, sehingga muncul dua wejangan: yang satu tertuju pada keduabelas (jumlah suku Israel), dan yang lain tertuju pada "ketujuhpuluh (var: tujuhpuluh dua)", jumlah tradisionil bangsa-bangsa bukan Yahudi. Bandingkan cerita kedua mengenai perbanyakan roti, di mana hal serupa terjadi, bdk Mat 14:13+.
Jerusalem: Luk 10:1 - mendahuluiNya Tidak, seperti halnya dalam Luk 9:52, untuk menyiapkan penginapan, melainkan sebagai perintis rohani yang menyiapkan orang untuk menyambut pewartaan Y...
Tidak, seperti halnya dalam Luk 9:52, untuk menyiapkan penginapan, melainkan sebagai perintis rohani yang menyiapkan orang untuk menyambut pewartaan Yesus.
Jerusalem: Luk 10:6 - orang yang layak menerima damai-sejahtera Terjemahan ini menguraikan ungkapan (yang berbau Ibrani): anak damai sejahtera, tetapi artinya: orang yang layak menerimanya. Ungkapan "damai-sejahter...
Terjemahan ini menguraikan ungkapan (yang berbau Ibrani): anak damai sejahtera, tetapi artinya: orang yang layak menerimanya. Ungkapan "damai-sejahtera" (dalam bahasa Yunani/Ibrani hanya satu kata saja) mengandung arti: segala sesuatunya yang baik di bidang jasmaniah dan di bidang rohaniah. Ucapan salam mengharapkan (dan mendoakan) semuanya itu bagi orang yang diberi salam itu. Bdk Yoh 14:27.
Jerusalem: Luk 10:22 - -- Sejumlah naskah menambah: Sesudah itu berpalinglah Ia kepada murid-murid dan berkata: Semua telah diserahkan ....
Sejumlah naskah menambah: Sesudah itu berpalinglah Ia kepada murid-murid dan berkata: Semua telah diserahkan ....
Jerusalem: Luk 10:24 - tetapi tidak melihatnya Paulus sangat menekankan bahwa "rahasia" lama sekali tersembunyi: Rom 16:25+. Lihat 1Pe 1:11-12.
Paulus sangat menekankan bahwa "rahasia" lama sekali tersembunyi: Rom 16:25+. Lihat 1Pe 1:11-12.
Ende: Luk 10:1 - Tudjuhpuluh dua murid Ajat ini adalah bukti, bahwa disamping
keduabelasrasul, ada banjak murid lain lagi, jang biasa mengikuti Jesus, dan
ditentukan untuk mendjadi pengadja...
Ajat ini adalah bukti, bahwa disamping keduabelasrasul, ada banjak murid lain lagi, jang biasa mengikuti Jesus, dan ditentukan untuk mendjadi pengadjar Indjil kemudian. Ingatlah djuga utjapan Petrus dlm. Kis 1:21-22.
Ende: Luk 10:4 - Djangan bersalam-salaman Larangan ini tentu sadja untuk menghindarkan mereka
bertjakap-tjakap banjak dengan orang-orang ditengah djalan, supaja djangan
kehilangan waktu.
Larangan ini tentu sadja untuk menghindarkan mereka bertjakap-tjakap banjak dengan orang-orang ditengah djalan, supaja djangan kehilangan waktu.
Ende: Luk 10:6 - Pentjinta damai Aslinja "putera damai", suatu ungkapan bertjorak Ibrani jang
mengandung arti: jang berminat kepada damai jang datang dari Allah, jaitu
kesedjahteraan ...
Aslinja "putera damai", suatu ungkapan bertjorak Ibrani jang mengandung arti: jang berminat kepada damai jang datang dari Allah, jaitu kesedjahteraan rohani dan djasmani Keradjaan Allah jang sedang dimaklumkan.
jaitu pada hari pengadilan terachir.
Ende: Luk 10:13 - Chorazin Ini suatu kota terletak dipegunungan disebelah utara tasik
Genesaret, kira-kira 4 km djauhnja dari Kafarnaum.
Ini suatu kota terletak dipegunungan disebelah utara tasik Genesaret, kira-kira 4 km djauhnja dari Kafarnaum.
Ende: Luk 10:18 - Setan djatuh dari langit Jesus sedang melihat terbajang kekalahan setan jang
mutlak sebagai kenjataan diachir zaman. Tiap-tiap pengusiran setan melemahkan
kuasa setan dan mend...
Jesus sedang melihat terbajang kekalahan setan jang mutlak sebagai kenjataan diachir zaman. Tiap-tiap pengusiran setan melemahkan kuasa setan dan mendekatkan keruntuhannja jang genap.
Ende: Luk 10:19 - Kamu diberi kuasa Dalam istilah asli terang sekali bahwa kuasa dan kurnia-kurnia
jang disini diberikan kepada murid-murid itu dimaksudkan untuk tetap tinggal
pada merek...
Dalam istilah asli terang sekali bahwa kuasa dan kurnia-kurnia jang disini diberikan kepada murid-murid itu dimaksudkan untuk tetap tinggal pada mereka.
Ende: Luk 10:21 - Jang tjerdik pandai dan berilmu Jesus tentu ingat akan pada ahli taurat dan
orang Jahudi terpeladjar jang lain, jang memandang dirinja bidjaksana dan mahir
dalam ilmu Kitab Kudus, se...
Jesus tentu ingat akan pada ahli taurat dan orang Jahudi terpeladjar jang lain, jang memandang dirinja bidjaksana dan mahir dalam ilmu Kitab Kudus, sehingga mereka terlalu sombong untuk menerima adjaran Jesus, dan tidak sanggup mengertinja.
Ref. Silang FULL: Luk 10:1 - itu Tuhan // yang lain // mereka berdua-dua // hendak dikunjungi-Nya · itu Tuhan: Luk 7:13; Luk 7:13
· yang lain: Luk 9:1,2,51,52
· mereka berdua-dua: Mr 6:7
· hendak dikunjungi-Nya: Mat 10:1...
· itu Tuhan: Luk 7:13; [Lihat FULL. Luk 7:13]
· yang lain: Luk 9:1,2,51,52
· mereka berdua-dua: Mr 6:7
· hendak dikunjungi-Nya: Mat 10:1
· tuaian itu: Mat 9:37,38; Yoh 4:35
· tengah-tengah serigala: Mat 10:16
· dihidangkan kepadamu: 1Kor 10:27
Ref. Silang FULL: Luk 10:11 - di depanmu // sudah dekat · di depanmu: Mat 10:14; Mat 10:14
· sudah dekat: Luk 10:9
Ref. Silang FULL: Luk 10:12 - itu Sodom // kota itu · itu Sodom: Mat 10:15; Mat 10:15
· kota itu: Mat 11:24
Ref. Silang FULL: Luk 10:13 - Celakalah engkau // dan berkabung · Celakalah engkau: Luk 6:24-26
· dan berkabung: Wahy 11:3; Wahy 11:3
· Celakalah engkau: Luk 6:24-26
Ref. Silang FULL: Luk 10:17 - murid itu // demi nama-Mu · murid itu: Luk 10:1
· demi nama-Mu: Mr 16:17; Mr 16:17
Ref. Silang FULL: Luk 10:18 - melihat Iblis // dari langit · melihat Iblis: Mat 4:10; Mat 4:10
· dari langit: Yes 14:12; Wahy 9:1; 12:8,9
· melihat Iblis: Mat 4:10; [Lihat FULL. Mat 4:10]
· dari langit: Yes 14:12; Wahy 9:1; 12:8,9
· menginjak ular: Mr 16:18; Kis 28:3-5
· di sorga: Wahy 20:12; [Lihat FULL. Wahy 20:12]
· orang kecil: 1Kor 1:26-29
Ref. Silang FULL: Luk 10:22 - oleh Bapa-Ku // hal itu · oleh Bapa-Ku: Mat 28:18; Mat 28:18
· hal itu: Yoh 1:18
· tidak mendengarnya: 1Pet 1:10-12